Eksplore Wisata Terbaru 2024 Gunung Salak: Simak Ulasan Lengkapnya Mulai Jalur Pendakian, Rute Hingga HTM-nya

Kamis 04-04-2024,16:05 WIB
Reporter : M Bakhrul Ulum
Editor : Syamsul Falaq

Salah satu dari banyaknya rute pendakian menuju puncak gunung Salak adalah Via Pasir Reungit. Rute ini menjadi rute yang paling favorit untuk menuju puncak gunung Salak.

Walaupun rute ini tergolong sebagai salah satu rute yang terpanjang untuk menuju puncak gunung Salak. Namun, pemandangan yang ditawarkan sangatlah indah.

BACA JUGA : Permata Alam Sumatera Barat, Daya Tarik Dan Pemandangan Buat Pulau Pasumpahan Jadi Wisata Terbaru 2024

Pendaki akan di bawa mengeliling kawah ratu yang ada di rute jalur ini. Terlebih sepanjang perjalanan pendaki akan disuguhkan dengan keindahan alam yang sangat mempesona.

Jika melewati rute via Pasir Reungit, pendaki membutuhkan tenaga serta kondisi yang sangat fit. Terlebih estimasi dari perjalanan dengan rute ini memakan waktu antara 10 Jam perjalanan.

  •  Rute Via Cidahu

Rute selanjutnya untuk menuju puncak gunung Salak adalah rute via Cidahu. Rute ini merupakan rute yang paling singkat yang bisa pendaki lewati.

Pendaki hanya memerlukan waktu sekitar 8 jam untuk mencapai puncak gunung Salak. Namun kekurangan dari rute ini adalah pendaki harus siap membawa perbekalan yang lebih banyak.

BACA JUGA : Explore Wisata Terbaru 2024 Guci Tegal? Kupas Tuntas Spot Menarik, Estetik, Dan Epic

Selama perjalanan melewati rute ini, pendaki hanya bisa menemukan sumber mata air terakhir yang ada di simpang Bahjuri. Hal ini menjadikan pendaki harus membawa perbekalan yang cukup untuk mendaki gunung Salak.

Tiket Masuk Wisata Gunung Salak 

Gunung Salak merupakan salah satu wisata paling hits yang sangat menawan. Wisata gunung Salak untuk harga tiket masuknya sangatlah ramah di kantong.

Wisatawan lokal cukup membayar sebesar Rp. 10.000 untuk hari biasa, dan Rp. 15.000 saat hari libur. Sedangkan untuk wisatawan asing untuk hari biasa sebesar Rp. 300.000 dan Rp. 450.000 pada hari libur.

Berlibur ke gunung Salak menawarkan liburan yang sangat seru. Terlebih gunung Salak terkenal akan keindahan pemandangannya.

BACA JUGA : 6 Destinasi Gunung Wisata Terbaru 2024 Kota Medan? Cocok Buat Kamu yang Suka Petualangan

Selama perjalanan menuju puncak wisata terbaru 2024 Gunung Salak, pendaki akan diselimuti segarnya kesejukan udara yang khas. Hal ini menjadikan perjalanan yang tidak terasa lamanya. Terlebih saat sudah mencapai puncak, pemandangan indah gunung Salak menyambut pendaki. Semoga bermanfaat.(*)

Kategori :