Sebagai umat Muslim, sudah sepatutnya kita memahami dengan benar apa saja yang dapat membatalkan puasa dan apa yang tidak, agar kita dapat menjalankan ibadah puasa dengan sempurna dan mendapatkan pahala yang melimpah dari Allah SWT.
Selamat menunaikan ibadah puasa dan semoga kita semua menjadi orang-orang yang selalu mendapatkan ridha dari Allah SWT. Aamiin. (*)