10 Rekomendasi Hair Dryer Mini Terbaik, Praktis Dan Cocok Untuk Dibawa Bepergian, Yuk Cek Apa Saja Pilihannya!

Sabtu 02-12-2023,15:28 WIB
Reporter : Azah Ilma Nuryana
Editor : Azah Ilma Nuryana

10. Dyson Pengering Rambut Supersonic | HD08 (Rp 7.599.000,00)

Hair dryer Dyson memiliki bentuk yang unik dan fitur magnetic attachments yang memungkinkan Anda mengganti nozzle dengan mudah. 

Terdapat lima aksesori, termasuk smoothing nozzle, flyaway, styling concentrator, diffuser, dan gentle air.

Meskipun harganya lebih tinggi, teknologi canggih Dyson mampu melindungi rambut dari panas yang ekstrem. 

Alat ini mengukur suhu lebih dari 40 kali per detik, memberikan suhu yang tepat pada rambut dan mencegah overheating. 

Dyson Supersonic adalah pilihan terbaik jika Anda mencari hair dryer mini dengan teknologi ion yang mutakhir.

Itulah 10 Hair Dryer Mini Terbaik yang bisa kamu pilih sesuai dengan kebutuhanmu untuk menemani kamu traveling. Semoga bermanfaat! (*)

Kategori :