SLAWI , DISWAY JOGJA - Momentum peringatan Hari Pangan Sedunia 2023, dijadikan pijakan Pemerintah Kabupaten ( Pemkab ) Tegal melalui Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (Tan KP) menggelar gerakan pangan murah di pelataran Mall Pelayanan Publik ( MPP) Satya Dahayu, Senin 16 Oktober 2023.
Kepala Dinas Tan KP Kabupaten Tegal , Agus Sokoco menyatakan , selain dalam rangka hari pangan sedunia, gelaran gerakan pangan murah ini , dilaksanakan sebagai upaya stabilisasi pasokan harga pangan dalam rangka penurunan tingkat inflasi. "Gerakan ini sudah beberapa kali kita lakukan melalui giat pasar murah. Kegiatan berlangsung di perlataran MPP sudah ketiga kalinya . D isamping kegiatan tilik desa bersama Bupati Tegal," ujarnya. BACA JUGA:Cegah Anak Putus Sekolah, Bupati Tegal Umi Azizah Gulirkan Gerakan Pelajar Menabung Khusus untuk kegiatan dalam rangka hari pangan sedunia, stok beras dipasok dari Gapoktan dan Poktan. " S elain beras dipasar murah ini turut disediakan mie, telor, dan minyak goreng dari PT Perdagangan Indonesia maupun mitra kerja yang lain," cetusnya. Sementara untuk harga beras 5 kilogram dijual dengan harga Rp 60.000, telor perkilonya Rp 22.000, dan minyak goreng per liter Rp 14.000. BACA JUGA:Projo Kota Tegal Kompak Tolak Prabowo, Dukung Ganjar Pranowo Jadi Capres 2024 "Kegiatan itu ditujukan untuk memperingati Hari Pangan Sedunia 2023. Sejumlah komoditas yang disediakan dijual dengan harga murah. Gerakan Pangan Murah tersebut ditujukan untuk membantu masyarakat mendapatkan bahan pangan pokok dengan harga murah atau terjangkau ,” ungkapnya. Selain itu, untuk menjaga ketersediaan pasokan komoditas pangan serta mendekatkan dengan masyarakat secara langsung . BACA JUGA:Awas! Banyak Calo Naker Bergentayangan, Ini Pesan Bupati Tegal Hal itu dilakukan untuk stabilisasi harga , dan membantu masyarakat khususnya warga miskin dalam memperoleh beras dengan harga terjangkau. Pihaknya mengakui antusiasme masyarakat membeli komoditas pangan yang dijual dalam Gerakan Pangan Murah itu sangat tinggi karena banyak komoditas yang sudah habis terjual. “Semua barang dagangan habis, karena antusias masyarakat,” tambahnya. (*)Stabilkan Harga Pangan, Pemkab Tegal Gelar Gerakan Pangan Murah
Senin 16-10-2023,14:57 WIB
Reporter : Hermas Purwadi
Editor : M Sekhun
Kategori :
Terkait
Kamis 05-09-2024,17:26 WIB
Pemkab Tegal Luncurkan Sinergi UMKM, Kerja Sama dengan Sampoerna Enterpreneur Training Center dan Impala
Kamis 08-08-2024,18:15 WIB
Volume Sampah di Kabupaten Tegal Capai 670 Ton per Hari
Kamis 08-08-2024,18:11 WIB
Pedagang Pasar Trayeman Slawi Keberatan dengan Kebijakan E-Retribusi dari Pemkab Tegal
Jumat 02-08-2024,07:36 WIB
Perkuat Kerja Sama BKK SMK se Kabupaten Tegal, Pemkab Dukung Penempatan Tenaga Kerja
Sabtu 29-06-2024,07:27 WIB
Umi Azizah Terima Penghargaan Anugerah Dharma Karya Kencana dari BKKBN, Ini Pesannya
Terpopuler
Kamis 20-02-2025,13:17 WIB
Cari Uang Limit 9 Juta Cepat? Simak 8 Rekomendasi Pinjol Cepat ACC Resmi OJK, Bunga Terendah Tenornya Lama
Kamis 20-02-2025,16:00 WIB
Dapat Cuan Tambahan hingga 300 Ribu, Inilah 7 Aplikasi Penghasil Saldo Dana Gratis Paling Rekomended
Kamis 20-02-2025,11:33 WIB
Sehari Bisa Dapat Rp200 Ribu, Inilah 5 Cara Hasilkan Uang Dari HP Tanpa Medsos
Kamis 20-02-2025,12:49 WIB
Limit 24 Juta Tenor 360 Hari? Ini 8 Pinjol Tenor Panjang Yang Resmi OJK, Tanpa Slip Gaji Terbaik 2025
Terkini
Kamis 20-02-2025,18:22 WIB
Pinjaman Maksimal 200 Juta, Simak Tabel Lengkap KUR Bank Mandiri 2025 Tanpa Jaminan
Kamis 20-02-2025,18:20 WIB
Pinjaman Berbasis Syariah Tanpa Riba, Simak Tabel Angsuran KUR Bank BSI Mulai 15 sampai 35 Juta Rupiah
Kamis 20-02-2025,18:19 WIB
Pelaku Usaha Mari Merapat, Tabel Angsuran Lengkap KUR Bank BRI Mulai 20 hingga 40 Juta Rupiah
Kamis 20-02-2025,18:17 WIB
Dua Kereta Ekonomi PSO di Stasiun Lempuyangan Catat Penjualan Tinggi Angkutan Lebaran 2025
Kamis 20-02-2025,18:15 WIB