Rekomendasi 7 Merek Charger Smartphone Terbaik 2023, Ikuti Ulasanya!

Sabtu 16-09-2023,16:29 WIB
Reporter : Mohamad Ziaul Bilad
Editor : Mohamad Ziaul Bilad

7. Kivee

Kivee adalah produsen yang fokus pada pembuatan produk digital seperti aksesoris ponsel. Kivee juga fokus pada teknologi dan fashion, sehingga kami memiliki kombinasi kreativitas dan keindahan yang selalu menarik perhatian.

Salah satu aksesoris yang dibuat Kivee adalah charger. Pengisi daya terbaik adalah adaptor pengisi daya KIVEE dengan kemampuan pengisian cepat 36W dan 18W. Pengisi daya ini mendukung protokol QC3.0 dan memiliki kecepatan pengisian cepat 18-36W. Arus yang dihasilkan mencapai 3.1~5.0A.

Pengisi daya ini tidak hanya cepat, tetapi juga sangat aman dan tahan lama. Berkat fitur pelindungnya, pengisi daya ini juga tahan api sehingga delapan kali lebih aman untuk digunakan. Charger ini bisa Anda beli dengan harga sekitar Rp36.000 hingga Rp75.000.

Inilah beberapa merek charger terbaik yang kami sajikan untuk anda.

Memang cukup sulit untuk menentukan mana yang benar-benar lebih baik, namun Anda bisa mendasarkan keputusan Anda pada tingkat popularitas merek itu sendiri, termasuk tingkat penjualan dan kepuasan konsumen. Semoga bermanfaat.(*)

Kategori :