7 Makanan Khas Jogja yang Wajib Anda Coba
Makanan Khas Jogja--
BACA JUGA:Unik dan Lezat! Berikut 5 Rekomendasi Makanan Khas Bantul Jogjakarta
3. Sambal Goreng Krecek
Sambal goreng krecak dibuat dari kulit sapi bagian dalam yang lembut. Namun sekarang banyak orang yang membuatnya menggunakan rambak atau krupuk kulit yang siap pakai.
Krecek krupuk kulit memiliki tekstur yang lembut dan lembap dengan rasa yang kaya dan pedas serta warna orange kemerahan. Sangat sedap apabila dinikmati dengan nasi panas dan krupuk.
4. Tiwul
Makanan khas Jogja selanjutnya ada Tiwul yang sering dijadikan sebagai pengganti beras oleh penduduk Jogja khusunya daerah Trenggalek, Wonosobo, Sunungkiduk, Wonogiri, Pacitan dan Blitar.
Tiwul terbuat dari gaplek merupakan salah satu makanan sehat karena memiliki kalori yang rendah. Ada banyak keunggulan dari makanan khas ini yaitu untuk mencegah penyakit maag dan juga perut keroncongan.
Makanan khas ini perlu Anda coba ketika berada di Daerah Iastimewa tersebut.
BACA JUGA:Sering dijadikan Keripik, Ini 8 Manfaat Belut untuk Kesehatan
5. Bakpia Pethok
Bakpia Pethok seolah menjadi oleh-oleh wajib saat Anda berada di Yogyakarta. Karena rasanya yang manis dan bulat, bakpia sering disebut mirip roti.
Makanan campuran budaya Indonesia dan Cina ini diberi nama Pathuk yang sesuai dengan daerah asalnya yaitu wilayah Pathuk yang berada di pinggiran kota Jogja.
Dengan rasa kacang hijau, cokelat dan keju Bakpia pethok ini mirip dengan pia, namun ukurannya lebih kecil.
6. Mangut Lele
Merupakan salah satu makanan khas Jogja berikutnya yaitu mangut lele, yang banyak digemari oleh kalangan muda maupun tua.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber: