Simulasi Angsuran Pinjaman Online Modalku Plafon 10 sampai 100 Juta, Simak Disini

Simulasi angsuran pinjaman online Modalku 100 juta-Foto by Info Bank News-
diswayjogja.id - Di era digital sekarang ini, platform pinjaman uang menjadi ramai digunakan karena kecepatan proses serta syaratnya yang mudah.
Biasanya, kelompok masyarakat yang mengajukan layanan pinjaman online ini adalah para pelaku UMKM yang butuh dana untuk pengembangan usahanya.
Ada banyak platform pinjaman online yang cukup rekomended untuk Kamu pakai karena menawarkan plafon pinjaman yang bervariasi.
Salah satu yang akan dibahas pada artikel ini adalah Modalku. Silahkan simak ulasan lengkapnya dibawah ini sampai selesai.
BACA JUGA : Daftar Website Penghasil Uang Jutaan Rupiah Per Harinya, Dijamin Aman dan Terpercaya
BACA JUGA : 7 Pinjol Paling Gampang ACC Cepat Cair untuk Kebutuhan Lebaran, Ada yang Tawarkan Plafon Hingga 200 Juta
Sekilas Tentang Pinjaman Modalku
Pinjaman Modalku memberikan akses pendanaan mulai dari Rp100 ribu hingga Rp2 miliar.
Tenor pinjamannya terbilang fleksibel, mulai dari 6 hingga 24 bulan, dengan suku bunga, yaitu antara 9% hingga 20% per tahun.
Modalku juga sudah terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan (OJK) sejak 2019, sehingga keamanan transaksi pinjaman Anda bisa terjamin.
Syarat Umum Pinjaman Modalku
Untuk mendapatkan persetujuan pembiayaan di Modalku, calon nasabah harus terlebih dahulu memenuhi beberapa kriteria dasar seperti berikut:
- Warga Negara Indonesia
- Usia antara 21 hingga 60 tahun
- Memiliki usaha yang telah berjalan minimal satu tahun
- Omzet minimum usaha sebesar Rp 20 juta per bulan
BACA JUGA : Plafon Mulai Rp2 Juta, Cek Cara Ajukan Pinjaman Online di Maucash dengan Mudah dan Cepat
Syarat Dokumen Pinjaman Modalku
Dokumen yang diperlukan untuk pengajuan pembiayaan meliputi:
- KTP
- NPWP
- Rekening koran tiga bulan terakhir
- Dokumen finansial usaha
- Bukti kepemilikan usaha (selembar kertas atau dokumen elektronik)
Produk Pinjaman di Modalku
Modalku menawarkan berbagai produk pinjaman yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan dan karakteristik bisnis UMKM, diantaranya sebagai berikut:
- Invoice Financing: UMKM dapat menggunakan piutang sebagai sumber pendanaan produktif.
- Account Payable Financing: Produk ini memungkinkan UMKM untuk membiayai purchase order kepada principal atau supplier.
- Modal Proyek: Dirancang khusus untuk pengusaha vendor yang mengerjakan proyek pemerintah melalui e-catalogue LKPP dan LPSE.
- Business Term Loan: UMKM dapat memperoleh modal kerja hingga Rp 1 Miliar dengan tenor hingga 12 bulan, mendukung keberlanjutan bisnis.
- APF Paylater: Fasilitas ini memungkinkan UMKM untuk meningkatkan stok barang, memperlancar arus kas, dan memenuhi kebutuhan bisnis lainnya dengan limit hingga Rp 500 Juta.
- Modal Kawan Mikro: Dirancang khusus untuk UMKM pengguna sistem kasir digital.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: