Wisata Watu Goyang Bantul Jejak Sejarah Sultan Agung, Suguhkan Pemandangan Menawan dan Suvenir Buatan Tangan
Wisata Watu Goyang Bantul Jejak Sejarah Sultan Agung, Suguhkan Pemandangan Menawan dan Suvenir Buatan Tangan--
7.Tiket Masuk
Untuk bisa masuk ke daerah wisata Watu Goyang anda bisa datang kapan saja tanpa biaya atau gratis, akan tetapi jika Anda membawa kendaraan, Anda perlu membayar biaya parkir sesuai jenis kendaraan yang Anda gunakan.
Jika Anda menggunakan sepeda motor, biaya parkir yang perlu Anda bayarkan adalah sebesar 3000 Rupiah dan sedangkan jika menggunakan mobil sebesar 7000 Rupiah.
Jika Anda datang bersama rombongan menggunakan minibus, biaya parkirnya adalah sebesar 15.000 Rupiah dan untuk bus sebesar 20.000 Rupiah.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: