HUT Brimob ke-79 Digelar, Pastikan Sinergisitas Terjaga Demi Terciptanya Stabilitas Keamanan

Brimob mengadakan acara hari jadinya yang ke-79--Foto by krjogja
Puncak tasyukuran ini ditandai dengan pemotongan tumpeng oleh Gubernur DIY, Sri Sultan Hamengkubowono X yang selanjutnya diberikan kepada Kapolda DIY Irjen Pol Suwondo Nainggolan dan Komandan Satuan Brimob Polda DIY Kombes Pol Edi Suranta Sinulingga.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: warta.jogjakota.go.id