Merek Mesin Cuci Terbaikmu Rusak Lebih Cepat? Hindari 5 Hal Sepele Berikut Agar Awet

Merek Mesin Cuci Terbaikmu Rusak Lebih Cepat? Hindari 5 Hal Sepele Berikut Agar Awet

Beberapa Hal Sepele yang Membuat Merek Mesin Cuci Terbaik Rusak Lebih Cepat--iStockphoto

BACA JUGA:Cara Membersihkan Merek Mesin Cuci Terbaik Yang Berlumut Pakai Bahan Rumahan, Kinclong Seperti Baru Beli

BACA JUGA:Cara Membersihkan Kerak Pada Merek Mesin Cuci Terbaik 2 Tabung

5. Tidak Membuka Pintu Mesin cuci

Ini menjadi langkah sederhana yang bisa kamu lakukan untuk merawat mesin cuci. Setelah proses pencucian selesai dan pakaian sudah dijemur, biarkan pintu terbuka untuk menjaga mesin tetap efisien.

Ini akan membantu mencegah jamur dan lumut yang menimbulkan bau apek. Langkah ini juga membantu drum agar bagian mesinnya sudah benar-benar kering, dengan begitu kelembapan akan lebih terjaga.

Nah, itu dia setidaknya 5 hal sepele yang membuat merek mesin cuci terbaik kamu mengalami kerusakan yang lebih cepat dari waktunya. Apakah kamu pernah melakukan salah satunya?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: tiktok.com/@arahouse