Spesifikasi Merek Mesin Cuci Terbaik Polytron Zeromatic Belleza, Banyak Fitur yang Ditawarkan

Spesifikasi Merek Mesin Cuci Terbaik Polytron Zeromatic Belleza, Banyak Fitur yang Ditawarkan

Pilihan warna mesin cuci Polytron Zeromatic Belleza PAW 7513-blibli.com-

diswayjogja.com - Perusahaan elektronik asal Indonesia yang punya kualitas bagus tapi harga masih terjangkau adalah Polytron. Salah satu produk keluarannya adalah merek mesin cuci terbaik yang banyak diandalkan oleh masyarakat.

Merek mesin cuci terbaik dari brand lokal yang satu ini tersedia dengan berbagai jeniis pilihan, model dan seri yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan para penggunanya.

Nah, salah satu produk unggulan untuk merek mesin cuci terbaik dari Polytron ini adalah Zeromatic Belleza dengan seri PAW 7513. Lantas apa yang membuat unit ini berbeda dengan yang lainnya? Yuk simak penjelasannya di bawah ini.

Merek mesin cuci terbaik seri ini memiliki kapasitas pencucian yang cukup besar, yaitu hingga 9,5 kg. Sementara model pintu yang dimilikinya adalah bukaan atas dengan 1 tabung.

BACA JUGA : Begini Cara Merawat Merek Mesin Cuci Terbaik 2 Tabung Polytron, Kerja Optimal Tahan Lama

BACA JUGA : Kenali Merek Mesin Cuci Terbaik Front Loading Polytron, Banyak Pilihan Kaya Fitur

Terdapat beberapa fitur yang ditawarkan oleh Polytron untuk mesin cuci Zeromatic Belleza PAW 9513, di antaranya sebagai berikut: 

1. Zero Pressure

Fitur pertama yang ada pada unit mesin cuci seri ini adalah Zero Pressure yang membuat mesin cuci tersebut tetap berjalan seperti biasanya meskipun tekanan air di dalam tabungnya terbilang kecil.

2. Smart Wash Program

Menariknya lagi, merek mesin cuci terbaik ini telah dibekali dengan Smart Wash Program sehingga penggunanya dapat menyesuaikan jenis kain yang dicuci dengan program cerdas ini.

Smart Wash Program ini terdiri dari 8 jenis pilihan, mulai dari kain batik, pakaian bayi, selimut, jeans dan yang lainnya.

3. Technology Silent Wash

Untuk kecepatan putaran mesin cuci Polytron PAW 7513N Zeromatic Belleza sanggup mencapai 700 RPM dan memiliki Technology Silent Wash sehingga suara yang dihasilkan tidak berisik dan mengganggu suasana sekitar.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: blibli.com