Pengajuan Kredit Tanpa Agunan Digibank Bisa Untuk Apapun, Begini Cara Pembayarannya

Pengajuan Kredit Tanpa Agunan Digibank Bisa Untuk Apapun, Begini Cara Pembayarannya

perhitungkan matang keuangan diri sebelum melakukan pengajuan KTA Digibank-Freepik-

Pembayaran angsuran bisa dilakukan secara autodebit lewat rekening yang terdaftar. Dalam hal ini, debitur hanya perlu memastikan sebelum jatuh tempo, nominal sudah pas.

Sesuaikan dengan angsuran bulanan yang perlu dibayarkan. Dan tahapan berikutnya pihak bank akan mengambil dana sesuai jumlah cicilan bulanan.


perlu paham berapa angsuran yang perlu dibayarkan, cek di halaman resminya ada-dbs.id-

Pembayaran lewat ATM Bersama / Prima

Masuk kan pin dan pilih fitur transfer atau pemindahbukuan. Lanjut dengan memasukkan kode bank yang diberikan nomor rekening KTA Digibank.

Bisa melakuakn pembayaran dari Indomaret

Untuk pembayaran lewat Indomaret, debitur hanya perlu memberikan nomor dari KTA. Pembayaran angsuran bisa dilakukan secara tunai maupun non tunai dengan kartu debit.

Usahakan dalam pembayaran di Indomaret, struk yang didapat wajib di simpan sampai pembayaran berhasil. Hal ini untuk menghindari double taguhan yang diberikan pihak bank.

BACA JUGA : Kredit Tanpa Agunan BCA 2024 Belanja Jadi Ringan

BACA JUGA : Nikmati Beragam Penawaran Dari Kredit Tanpa Agunan BCA 2024

Pegajuan kredit tanpa agunan Digibank yang ringan dan pembayaran yang mudah buat debitur senang. Limit yang didapt bisa sebagai pemenuhan kebutuhan hidup dan bantu upgrade diri.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: dbs.id