Tips Lolos KPR 2024 Khusus Single, Simak Ulasan Lengkapnya

Tips Lolos KPR 2024 Khusus Single, Simak Ulasan Lengkapnya

Khusus single begini cara pengajuan kpr 2024-freepik-

Batas maksimal dalam angsuran pada usia 45 tahun dengan syarat dan ketentuan yang berlaku. Tentunya masing masing bank punya pilarnya sendiri dalam program kpr.

Selain itu, perlu adanya dokumen rumah berupa sertifikat sebagai jaminan. Termasuk dengan SHM tanah, IMB, sampai persetujuan penjualan dari developer atau penjual properti.

Untuk berkas pribadi, perlu adanya fotokopi ktp, termasuk dengan fotokopi kartu keluarga terbaru. Menyertakan surat keterangan belum menikah dari kelurahan setempat.

Wajib ada fotokopi NPWP aktif yang dibuktikan dengan SPT PPh tahunan. Memberikan slip gaji atau pendapatan selama 3 bulan terakhir. Lanjut dengan bukti rekening koran selama 6 bulan terakhir.

Bagi pengusaha penting untuk melampirkan izin usaha yang sah di mata hukum. Menyertakan pendidikan terakhir, serta bagi pegawai bisa memberikan surat keterangan kerja dari perusahaan.


anak muda wajib bisa mengelola keuangan dalam pengajuan kpr-freepik-

BACA JUGA : Solusi Cerdas Pasangan Muda Lolos KPR 2024

BACA JUGA : KPR 2024 Kali Pertama, Berikut Kesalahan Yang Sering Terjadi

Walaupun masih muda, jika sudah memenuhi persyaratan dan ketentuan yang berlangsung sudah bisa lolos kpr 2024. Hal ini bukan rahasia lagi, selama pengeluaran aman dan pendapatan tetap berjalan lancar.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: sinarmas land