Solusi Penyimpanan Terbaik, Inilah 5 Rekomendasi Merek Kulkas Terbaik 2 Pintu Kapasitas Besar

Solusi Penyimpanan Terbaik, Inilah 5 Rekomendasi Merek Kulkas Terbaik 2 Pintu Kapasitas Besar

Rekomendasi merek kulkas terbaik 2 pintu berkapasitas besar--Foto by GettyImages

Kapasitas AQUA AQR-D251 cukup besar, yaitu 169 liter. Dengan begitu, kamu bebas menyimpan buah dan sayur, apalagi dengan kelengkapan vegetable box-nya. 

Harga: Rp2.799.000. 

2. Changhong CRF208

Kulkas 2 pintu juga disebut sebagai kulkas side-by-side atau kulkas frech door. 

Tak heran jika banyak orang menginginkannya, apalagi memiliki bisnis makanan atau warung makan, pasti sangat bermanfaat jika memilikinya.

Kulkas 2 pintu memiliki ruang pembeku terpisah, inilah salah satu alasan banyak orang menginginkannya.

Dengan space pembeku dan pendingin yang terpisah, akses buka-tutup akan lebih mudah, dan minim timbulnya bunga es pada kulkas.

Harga: Rp1.835.000.

3. LG GN-B215SQMT Smart Inverter


Merek kulkas terbaik LG Smart Inverter--Foto by GettyImages

Kulkas LG ini menawarkan kapasitas 215 liter dan sudah dilengkapi berbagai fitur unggulan.

Seperti Moist Balance Crisper untuk kelembapan optimal, Smart Inverter yang hemat energi, dan Total No Frost untuk mencegah pembentukan bunga es. 

BACA JUGA : Tips Memilih Merek Kulkas Terbaik

BACA JUGA : Penjelasan Cara Memilih Merek Kulkas Terbaik Sesuai Kebutuhan Jumlah Pengguna di Rumah

Perlu dicatat, LG GN-B215SQMT hemat energi sehingga kamu bisa lebih hemat biaya listrik bulanan. Harga: Rp3.445.000. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: youtube.com/@marveliokids