Rekomendasi Pantai Wisata Terbaru 2024 Gunungkidul, Siap Menemani Liburanmu

Rekomendasi Pantai Wisata Terbaru 2024 Gunungkidul, Siap Menemani Liburanmu

Rekomendasi Pantai Gunung Kidul--Tribun Jogja - Tribunnews.com

DISWAY JOGJA - Pantai di Gunung Kidul terkenal dengan keindahannya yang luar biasa. Wisata terbaru 2024 ini wajib kamu kunjungi sersama keluarga maupun teman sejawat.

Pantai di Gunung Kidul wisata terbaru 2024 ini memiliki ombak yang tenang jadi cocok sekali untuk berenang. Ada juga wahana air yang dapat kamu coba seperti banana boat maupun jet sky.

Manfaatkan liburanmu dengan seru-seruan di Pantai Gunung Kidul wisata terbaru 2024. Serta ajak juga teman dan keluargamu.

Berikut rekomendasi pantai wisata terbaru 2024 di Gunung Kidul yang wajib kamu coba. Simak dan pahami baik-baik ya!

BACA JUGA : 6 Daftar Tempat Wisata Terbaru 2024 Nganjuk Paling Hits

1. Pantai Indrayanti 

Pantai Indrayanti merupakan wisata terbaru 2024 di Gunung Kidul yang populer. Dengan kepopulernya ini kamu bisa berenang di laut yang jernih serta ombakyang tenang. Ini menjadi sangat nyaman buat kita ditambah dengan pemandangan yang indah.

Selain berenang kamu juga bisa berjemur di pinggir pantai sembari memakan makanan khas Jogja. Kebetulan di sana terdapat restoran, kafe dengan kuliner khas Jogja. Dan terdapat toko souvenir yang bisa kamu belikan untuk orang rumah.

Di pantai Indrayanti juga terdapat hotel yang mewah hingga homestay yang bisa kamu gunakan untuk menginap. Aetidaknya kamu harus menikmati pemandangan pantai ini satu sampai dua hari untuk menghilangkan penatmu sebentar. 

Adapun wahana air yang dapat kamu coba seperti banana boat, dan jet sky. Bagi kamu yang suka tantangan bisa banget mencoba hal itu bersama teman-temanmu maupun keluarga. 

Untuk harga tiketnya sekitar 10 ribu per orang kemudian parkir motor 5 ribu dan mobil 10 ribu. Mari berlibur ke wisata pantai ini yang populer dengan ombak yang tenang. 

BACA JUGA : 6 Daftar Tempat Wisata Terbaru 2024 Nganjuk Paling Hits

2. Pantai Pok Tunggal

Pantai Pok Tunggal ini memiliki keindahan yang menawarkan pesona tersembunyi. Terdapat tebing-tebing batu karang yang menawan serta menakjubkan untuk dinikmati.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: