Merek Kulkas Terbaik 1 Pintu: 5 Rekomendasi Brand Hemat Listrik Harga Terjangkau

Merek Kulkas Terbaik 1 Pintu: 5 Rekomendasi Brand Hemat Listrik Harga Terjangkau

Rekomendasi merek kulkas 1 pintu terbaik 2024 dan harganya --

DISWAY JOGJA - Kamu lagi mencari pertimbangan untuk membeli merek kulkas terbaik satu pintu? Maka, banyak yang harus dipertimbangkan dalam memilih peralatan elektronik khususnya kulkas satu pintu ini.

Selain fitur yang ditawarkan, ukuran serta design yang cocok dengan kebutuhan yang kamu inginkan. Sehingga kamu harus betul-betul mempertimbangkan ketika ingin membeli sebuah merek kulkas terbaik 1 pintu.

Terdapat banyak merk kulkas terbaik 1 pintu di beberapa pasar dengan harga murah mulai dari 1 jutaan. Sehingga kamu bisa memilih salah satunya untuk dibawa pulang ke rumah agar kebutuhan menyimpan makanan terpenuhi.

Kali ini, kita akan memberikan rekomendasi merk kulkas terbaik 1 pintu yang bisa Anda pilih. Nah biar enggak penasaran, yuk simak terus artikel ini sampai selesai ya!

BACA JUGA : Merek Kulkas Terbaik Changhong, Kulkas 1 Pintu CBC-50, Cocok untuk Apartemen

Rekomendasi Merek Kulkas Terbaik 1 Pintu Harga Sangat Terjangkau

1. Shrap SJ-X165MG-GR

Rekomendasi merk kulkas satu pintu terbaik yang pertama adalah Shrap SJ-X165MG-GR. Kulkas ini bisa menjadi salah satu pertimbangan Anda ketika ingin membeli model kulkas yang 1 pintu.

Kulkas ini dibandrol dengan harga yang sangat terjangkau yaitu mulai dari Rp1,5 jutaan saja. Dengan harga tersebut kamu bisa memiliki sebuah kulkas satu pintu yang mampu menyimpan banyak makanan atau minuman.

Kulkas merek Sharp ini memiliki tampilan dan model design yang sangat menarik. Jadi bakal menambah suasana yang estetik dalam dapur maupun rumah Anda.

Selain itu, kulkas ini memiliki kapasitas yang cukup besar yaitu sekitar 133 Liter. Kemudian kapasitas freezernya juga sangat besar jadi mampu menyimpan banyak makanan atau minuman yaitu sekitar 20 L.

BACA JUGA : Kulkas Jadi Lebih Awet, Trik Merawat Kulkas 1 Pintu, Hindari Pengaturan Suhu Seperti Ini

Enggak cuma itu, rak kulkas ini juga dibuat dengan bahan yang kokoh yaitu Tempered Glass Tray. Jadi mampu menahan beban berat seperti minuman atau makanan yang kamu simpan di dalam kulkas.

2. Sanken SK-V181A-CB

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: youtube info perabotan