Mudah Dilakukan, Berikut Cara Praktis Membersihkan Jamur Pada Merek Kulkas Terbaik

Mudah Dilakukan, Berikut Cara Praktis Membersihkan Jamur Pada Merek Kulkas Terbaik

Berikut Cara Praktis Membersihkan Jamur Pada Merk Kulkas Terbaik--iStockphoto

Jika bagian merek kulkas terbaik kamu terdapat jamur, kamu bisa membersihkannya menggunakan larutan pembersih yang sudah dicampurkan dengan air hangat.

Untuk membersihkan bagian setiap rak, wadah, dan bagian dalam kulkas bisa juga menggunakan spons atau kain bersih yang lembut.

Selama proses pembersihan pastikan untuk mencuci dan membilas spons atau kain dengan sering agar jamur tidak nempel kembali.

BACA JUGA : 5 Cara Menyingkirkan Merek Kulkas Terbaik yang Sudah Tidak Terpakai Dengan Benar

4. Gunakan Larutan Cuka untuk Membersihkannya

Larutan cuka seringkali menjadi pilihan alami yang efektif untuk bisa mencegah pertumbuhan jamur pada kulkas.

Pasalnya cuka memiliki sifat antibakteri dan juga antijamur di dalamnya yang bisa untuk membantu menjaga kebersihan kulkas terlebih pada bagian yang berjamur.

Jika ada bagian yang berjamur di dalam kulkas, kamu bisa membersihkannya menggunakan campuran air dan cuka dalam perbandingan 1:1.

5. Hindari Menggunakan Bahan Kimia yang Berbahaya

Saat membersihkan jamur yang ada di dalam merek kulkas terbaik, hindari menggunakan bahan kimia untuk bahan pembersih karena bisa berbahaya.

Selain itu, dengan menggunakan bahan kimia maka bisa mempengaruhi rasa makanan yang di simpan di dalam kulkas.

6. Pastikan Kering Saat Membersihkan Bagian Kulkas

Terkadang saat sedang membersihkan kulkas ada beberapa bagian yang belum seluruhnya kering ketika setelah di cuci.

Hal ini bisa membuatnya jadi lembap. Bagian kulkas yang belum kering tersebut bisa menjadi sebuah kelembapan sehingga bisa juga menjadi tempat untuk tumbuhnya jamur dan bakteri.

Untuk menghindari hal tersebut terjadi, pastikan sebelum menyusun kembali sudah benar-benar kering setiap bagian atau rak kulkas yang sudah dibersihkan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: