Miliki 2 Warna Berbeda, Berikut Wisata Terbaru 2024 Kedung Pedut Kulon Progo Unik
Wisata terbaru 2024 Kedung Pedut di Kulon Progo Jogja yang punya 2 warna mata air berbeda--
Terdapat kegiatan seperti flying fox dan juga sepeda gantung yang dapat Kamu coba.
Flying foxnya memiliki lintasan sepanjang 40 meter, dengan rute melewati pepohonan dan di atas kolam-kolam pemandian.
Kamu dapat melihat keindahan Air Terjun Kedung Pedut Kedung Pedut dari ketinggian.
3. Spot Foto Cantik
Salah satu spot foto yang bisa dipilih adalah di area sekitar bebatuan pinggir air terjun. Kemudian terdapat juga jembatan kayu yang menghubungkan air terjun satu dengan yang lainnya.
BACA JUGA : Sensasi Glamping Unik Bernuansa Sejuk, Simak Wisata Terbaru 2024 Pesona Bukit Lintang Sewu
Banyak wisatawan yang menggunakan jembatan ini sebagai spot foto yang menarik.
Selain itu, ada juga dekorasi yang memang dibuat untuk spot foto seperti tempat duduk yang dibuat di antara pohon serta dekorasi berbentuk helikopter yang berada dekat tepi air terjun.
Kamu juga bisa bersantai di atas hammock sambil menikmati keindahan kawasan air terjun dari ketinggian.
Lokasi Wisata Kedung Pedut
Tempat wisata terbaru 2024 Kedung Pedut terletak di Dusun Kembang, Desa Jatimulyo, Kecamatan Girimulyo, Kabupaten Kulon Progo, Yogyakarta.
Jam buka wisata Kedung Pedut sendiri adalah dari pukul 08.00 WIB hingga pukul 16.00 setiap hari.
BACA JUGA : Habiskan Masa Liburan, Simak 6 Destinasi Wisata Terbaru 2024 Unik Bantul
Kamu disarankan untuk datang pada pagi hari, karena udara pagi harinya lebih segar dan sejuk.
Usahakan juga untuk datang saat musim kemarau, karena akses jalan menuju obyek wisata ini akan semakin licin saat musim penghujan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: