7 Tips Agar Daging Ayam Lebih Awet Disimpan Dalam Merk Kulkas Terbaik

7 Tips Agar Daging Ayam Lebih Awet Disimpan Dalam Merk Kulkas Terbaik

7 tips membuat daging ayam jadi lebih awet pada merk kulkas terbaik--

DISWAY JOGJA - Merek kulkas terbaik menjadi satu barang elektronik rumahan yang memiliki fungsi sebagai penyimpanan berbagai jenis bahan makanan.

Baik sayur maupun daging adalah beberapa bahan makanan yang biasa disimpan pada merek kulkas terbaik yang ada dirumahmu.

Untuk daging terutama ayam, biasanya ditaruh pada bagian Freezer di merek kulkas terbaik. Namun, Kamu juga harus paham akan cara menaruhnya yang benar.

Menaruh daging ayam yang tidak benar pada merek kulkas terbaik milikmu tentu akan membuatnya menjadi lebih mudah busuk.

Oleh karena itu, silahkan simak ulasan dibawah ini untuk mengetahui cara menyimpan daging ayam yang benar pada kulkas milikmu.

Tips Simpan Daging Ayam pada Kulkas

Untuk Kamu yang sering menyimpan daging ayam pada kulkas di rumah, silahkan simak beberapa tips dibawah ini.

1. Daging Ayam tidak Perlu Dicuci

Masih banyak orang yang menganggap bahwa setelah membeli daging ayam, maka harus segera dicuci agar daging menjadi bersih. 

Tapi tahukah Kamu? Hal itu tidak berlaku jika Kamu berniat untuk menyimpannya di dalam kulkas.

BACA JUGA : Solusi Dapur Minimalis, Berikut Merek Kulkas Terbaik 1 Pintu, Tampilkan Fitur Canggih Modern

Bahkan, mencuci daging ayam ketika akan dimasak pun tidak direkomendasikan. 

Sebab, mencuci daging ayam bisa memercikan sari daging mentah dan bakteri-bakteri ayam pada alat-alat sekitar.

Terlebih, mencuci daging ayam mentah juga tidak menjamin dapat menghilangkan bakteri yang menempel. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: