7 Wisata Terbaru 2024 di Tulungagung, Pemandangannya Bikin Takjub

7 Wisata Terbaru 2024 di Tulungagung, Pemandangannya Bikin Takjub

7 Wisata Terbaru 2024 di Tulungagung--https://www.tripadvisor.com/

Di samping itu, pantai yang memiliki pasir putih yang bersih menjadi pilihan favorit bagi para pengunjung untuk bersantai saat akhir pekan dan hari libur.

BACA JUGA : Berikut 7 Wisata Terbaru 2024 Pantai Terindah di Indonesia Perairan Biru dan Pasir Putih Bikin Nyaman

3. Pantai Kedung Tumpang 

Wisata terbaru 2024 ini merupakan salah satu pantai terkenal lainnya di Tulungagung yang menjadi destinasi populer dan ramai dikunjungi. 

Keunikan dari pantai ini terletak pada gugusan karang yang membentuk kolam-kolam kecil di pinggirannya. 

Hal ini tentunya menjadi daya tarik bagi para pengunjung yang ingin menikmati aktivitas seperti berenang, berfoto, atau bermain air.

4. Bukit Jomblo 

Adalah salah satu destinasi wisata alam di Tulungagung yang mengikuti tren konsep wisata alam yang sedang populer di berbagai destinasi wisata di Indonesia. 

Bukit Jomblo menawarkan pemandangan perbukitan yang memukau dan telah menjadi salah satu tujuan favorit bagi penduduk setempat. 

5. Pantai Midodaren

Wisata terbaru 2024 ini terletak di Kecamatan Besuki dengan posisi yang sangat strategis karena berada di jalur lintas selatan, menawarkan pemandangan pasir putih yang indah dan hutan pinus yang menawan, lengkap dengan spot-spot foto yang menarik. 

Untuk meningkatkan kenyamanan para pengunjung, Pantai Midodaren telah dilengkapi dengan berbagai fasilitas seperti penginapan, wahana permainan, dan beragam kuliner yang memanjakan lidah.

BACA JUGA : 8 Rekomendasi Wisata Terbaru 2024 di Garut yang Bisa Isi Liburanmu Minggu Ini, Cek Daftarnya Disini!

6. Gondosuli Park

Merupakan sebuah destinasi wisata edukasi yang cocok untuk anak-anak, terletak di Kecamatan Gondang dan menampilkan berbagai informasi tentang dinosaurus. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: