5 Rekomendasi Bank Digital Terbaik Minim Biaya Admin, Cocok Buat yang Baru Mulai Menabung di Bank!

5 Rekomendasi Bank Digital Terbaik Minim Biaya Admin, Cocok Buat yang Baru Mulai Menabung di Bank!

5 rekomendasi Bank Digital terbaik yang minim biaya admin--

DISWAY JOGJA -  Jika Kamu tengah berusaha untuk menabung di Bank, 5 rekomendasi Bank digital terbaik ini bisa Kamu gunakan untuk menabung, tentunya bebas biaya admin Bank.

Sekarang ini, rekening tabungan dari bank digital keberadaannya kini makin dibutuhkan oleh masyarakat.

BACA JUGA : Ajarkan Si Kecil Menabung di Bank, Inilah 5 Jenis Tabungan Anak di BCA, Cek Daftarnya Disini!

Masyarakat menggunakannya sebagai sarana untuk menabung di Bank, suatu hal yang tentunya akan berdampak pada alur keuangan milikmu.

Maka tidak heran, berbagai Bank konvensional berlomba-lomba menciptakan Mobile Banking yang support 100 persen digital guna mempermudah nasabahnya dalam menabung di Bank.

Menanggapi hal tersebut, berikut akan disajikan 5 rekomendasi Bank digital terbaik yang bisa digunakan untuk Kamu menabung di Bank.

Ulasannya akan berisi tentang informasi singkat seputar Bank, keamanan, fitur yang disediakan beserta dengan fitur unggulan lainnya.

Apa saja itu? Simak ulasan lengkapnya dibawah ini.

1. Neo Bank

Bank digital Neo bank merupakan salah satu produk bank digital yang dikeluarkan oleh bank neocommerce atau disingkat dengan BNC.

Pada awalnya BNC adalah bank konvensional bernama PT Bank Yudha Bhakti yang kemudian diakuisisi oleh PT Akulaku Silver Indonesia.

BACA JUGA : Stop Pake Celengan! Inilah 5 Alasan Kenapa Menabung di Bank Lebih Menguntungkan, Cek Lengkapnya Disini

Setelah diakuisisi PT Bank Yudha Bhakti, kemudian berganti nama menjadi bank Neocommerce dan fokus pada layanan perbankan digital.

Perlu diketahui bahwa Bank Neocommerce sudah berada di bawah pengawasan OJK dan dijamin oleh LPS.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: