Revitalsiasi Pasar Sentul Yogyakarta Rampung, 695 Pedagang Segera Tempati Bangunan

Revitalsiasi Pasar Sentul Yogyakarta Rampung, 695 Pedagang Segera Tempati Bangunan

Salah satu pasar rakyat yang sudah rampung direvitalisasi dan siap ditempati pedagang yakni Pasar Sentul di Jalan Sultan Agung Yogyakarta.-DOK.-

Pasar Sentul dilengkapi fasilitas utama dan penunjang serta kehadiran eskalator untuk mempermudah mobilisasi. Fasilitas utama terdiri dari kios, los, dan lapak yang akan ditempati pedagang. Sementara fasilitas penunjang berupa tempat parkir kendaraan, ruang pengelola, ATM, tempat ibadah, kamar mandi/WC, tempat pelayanan kesehatan, sarana pengamanan, dan lainnya. Pasar rakyat ini juga ramah bagi penyandang disabilitas. (*)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: