Kuat dan Murah! Inilah Mobil Terbaru 2024 Volvo XC90 Punya Sistem Keamanan Paling Tangguh, BBM Beneran Irit?

Kuat dan Murah! Inilah Mobil Terbaru 2024 Volvo XC90 Punya Sistem Keamanan Paling Tangguh, BBM Beneran Irit?

Mobil terbaru Volvo XC90 yang punya sistem keamanan paling tangguh dan bensin irit--

DISWAY JOGJA - Mobil terbaru 2024 Volvo XC90 Recharge menjadi salah satu mobil mewah dan dikenal dengan keamanan paling tangguh, terutama dalam uji tabrak.

Mobil terbaru 2024 ini memiliki efesiansi bahan bakar paling irit. Saking hematnya, mobil ini mampu menempuh jarak 60 KM per liternya.

Mobil terbaru 2024 Volvo XC90 ini tidak hanya mencoba mendapatkan nilai tertinggi dalam uji tabrak, tetapi mereka juga memperhatikan aspek keamanan lain di luar standar tersebut.

BACA JUGA : Hyundai Santa Fe? Intip Mobil Terbaru 2024 dengan Fitur Canggih BlueLink! Simak Ulasannya

Mereka membuat mobil yang tahan tabrakan dari berbagai sudut dan situasi, termasuk skenario yang jarang terjadi di jalan raya.

Mobil terbaru 2024 Volvo XC90 Recharge adalah mobil plugin hybrid listrik yang dilengkapi dengan baterai besar dibandingkan dengan mobil hybrid biasa.

Ini memungkinkan pengisian daya baik melalui colokan charger rumah maupun CCS.

Mesin Mobil Terbaru 2024 Volvo XC90

Mesin kombinasi listrik dan bensin mencapai total 455 tenaga kuda dengan percepatan dari 0 hingga 100 km/jam dalam 5 detik saja.

BACA JUGA : Inilah 6 Keunggulan Mobil Terbaru 2024 Honda Brio RS! Hadirkan Warna Lebih Glossy, Spek Gahar Layak Kamu Beli!

Hal ini menunjukkan performa yang luar biasa dari mobil ini. Secara eksterior, Volvo XC90 telah mengalami facelift pada tahun 2022, dengan perubahan yang mencakup bumper, velg, dan bagian belakang mobil.

Walaupun perubahan tidak signifikan, tetapi memberikan kesan yang lebih segar pada desainnya.

Di bagian dalamnya, desain interiornya minimalis dan mewah dengan berbagai fitur seperti kursi yang nyaman, sistem suara Bowers & Wilkins, dan layar sentuh yang intuitif.

Meskipun layar sentuhnya terlihat kecil dalam standar saat ini, tetapi fungsionalitasnya yang sederhana dan mudah digunakan membuatnya menarik.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: