Bingung Pakai SPayLater? Begini 3 Cara Mudah Menggunakan SPayLater Bagi Pemula

Bingung Pakai SPayLater? Begini 3 Cara Mudah Menggunakan SPayLater Bagi Pemula

Cara menggunakan SPayLater bagi pemula--

Cara penggunaan SPayLater

1. Aktifkan SPayLater Sebagai Metode Pembayaran

Saat sampai pada proses pembayaran, aktifkan SPayLater sebagai metode pembayaran. Pilih opsi ini untuk menikmati kemudahan berbelanja dengan membayar nanti.

2. Pilih Jumlah Cicilan

Pada langkah selanjutnya, pilih jumlah cicilan yang diinginkan. Biasanya, untuk nominal di bawah Rp100.000, pengguna bisa memilih satu kali cicil. 

sehingga memberikan fleksibilitas pembayaran yang sesuai dengan keuangan.

3. Konfirmasi Pembayaran

Setelah memilih jumlah cicilan, konfirmasi pembayaran dengan memasukkan PIN atau menggunakan sidik jari sesuai dengan pengaturan keamanan di akun Shopee.

BACA JUGA : 10 Cara Menaikan Limit Shopee Paylater dengan Cepat : Begini Rahasianya!

Proses pembayaran

Setelah melewati proses pembayaran dengan SPayLater, pengguna akan menerima konfirmasi bahwa pembelian berhasil dilakukan menggunakan fitur ini. 

Ingatlah bahwa tagihan SPayLater jatuh tempo pada tanggal 5 setiap bulannya. Pastikan untuk melakukan pembayaran tepat waktu agar tidak terkena denda atau bunga.

Pengecekan pesanan

1. Cek Pesanan di Profil:

Setelah selesai berbelanja, cek pesanan di profil untuk memastikan bahwa pembelian menggunakan SPayLater sudah tercatat dan berhasil. Karena untuk memonitor semua transaksi yang Anda lakukan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: