Fungsi dan Cara Mendapatkan Backlink agar Website Bisnis Naik Kelas

Fungsi dan Cara Mendapatkan Backlink agar Website Bisnis Naik Kelas

--

 

Berbeda dengan DA, nilai PA digunakan untuk mengukur kekuatan URL pada tingkat halaman di website. Nilai PA berada pada range 1 sampai 100. 

 

Semakin tinggi nilai PA sebuah halaman website, maka semakin besar kesempatan halaman tersebut menduduk peringkat paling atas di SERPs. 

 

Maka tak heran jika backlink sangat penting dalam meningkatkan nilai PA halaman website bisnis yang Anda kelola.

 

Cara Mendapatkan Backlink

 

Banyak cara yang bisa Anda lakukan untuk mendapatkan backlink untuk meningkatkan kredibilitas website bisnis Anda. Di antaranya adalah:

 

1. Buat Konten Berkualitas

Buatlah konten menarik dan informatif berupa artikel, infografis, foto, dan video yang berkualitas. 

 

Anda juga bisa menggunakan teknik internal link atau link yang mengarah pada konten atau halaman lain yang ada di dalam website Anda sendiri.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: jogja.disway.id