Ide Style Busana Pria Tubuh Gendut Kekinian 2025, Buat Tampil Rapi Agar Tetap Stylish

Ide Style Busana Pria Tubuh Gendut Kekinian 2025, Buat Tampil Rapi Agar Tetap Stylish

Ide Style Busana Pria Tubuh Gendut Yang Kekinian 2025, Buat Tampil Rapi Agar Tetap Stylish--

8.Kerah V-Neck

Pemilihan bentuk kerah pada busana atasan dapat memberikan dampak signifikan pada persepsi visual leher dan wajah, untuk pria gemuk kaus atau sweater dengan kerah V-neck sangat direkomendasikan. 

Jenis kerah ini adalah langkah cerdas untuk menciptakan tampilan busana yang lebih proporsional, v-neck juga memberikan kesan yang lebih terbuka dan santai.

Itulah beragam ide style busana untuk cowok gendut yang kekinian 2025 dan bisa jadikan referensi untuk anda. 

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: