
6. Wattpad
Aplikasi satu ini juga memungkinkan peluang besar bagi penulis maupun pembaca yang ingin mendapatkan uang tambahan.
Ada banyak jenis cerita yang tersedia di dalam aplikasi dengan kualitas tinggi. Terlebih, beberapa ceritanya juga sudah ada yang dijadikan buku cetak atau bahkan film.
BACA JUGA : Cair dengan KTP Hingga Rp30 Juta, Ini 8 Pinjaman Online yang Bisa Digunakan Secara Aman Jelang Lebaran
BACA JUGA : 5 Game Penghasil Uang Resmi di App Store dan Google Play Store, Bisa Mulai Dapatkan Cuan Rp100 Ribu
7. Storial.co
Jika kamu ingin membaca ribuan novel kisah secara gratis, maka kamu bisa coba unduh aplikasi Storial.co ini.
Pada aplikasi ini, para pengguna bisa membaca novel tanpa perlu membayar biaya langganan terlebih dahulu. Aplikasi ini juga memungkinkan penggunanya untuk mendapatkan uang tambahan dengan membaca novel.
Beberapa aplikasi baca novel di atas tidak hanya bisa menjadi solusi ketika ingin memanfaatkan waktu luang saja, akan tetapi juga bisa menguntungkan secara finansial. Semoga bermanfaat.