diswayjogja.id - Aplikasi pinjaman online atau pinjol kini tersedia menawarkan berbagai kemudahan dan keunggulan masing-masing.
Ada beberapa pinjaman online resmi tenor panjang yang bisa kamu manfaatkan untuk mendapatkan cicilan per bulan yang lebih ringan.
Bahkan, aplikasi pinjaman online tenor panjang tersebut ada yang menawarkan kredit tanpa agunan hingga 30 bulan, sehingga bisa lebih memberikan kemudahan pinjaman kamu.
Kamu ingin pinjam uang untuk kebutuhan lebaran? Berikut beberapa aplikasi pinjaman online resmi OJK tenor panjang dengan limit hingga 100 juta yang bisa dipertimbangkan.
BACA JUGA : Pinjol Legal Limit 15 Juta Anti Tolak Cepat Cair, Solusi Anti Ribet Buat yang Butuh Dana Mendadak 2025
BACA JUGA : Pinjol Legal Limit 35 Juta Tanpa Jaminan Dan Proses Cepat, Syarat Mudah Langsung Cair Ke Rekening Anda
1. AdaPundi
AdaPundi menjajikan keamanan privasi penggunanya, karena telah memiliki izin dari OJK. Proses pengajuan mudah dengan pencairan dana yang dapat dilakukan dalam waktu lima menit.
• Legalitas: Berizin OJK dengan surat KEP-48/D.05/2021
• Bunga: 10,8 persen per tahun
• Limit: Hingga 100 juta
• Tenor: 91-360 hari
2. Kredit Pintar
Aplikasi ini ditawarkan oleh Kredit Pintar Indonesia yang sudah legal OJK, menyediakan layanan pinjaman online untuk berbagai kebutuhan dengan proses cepat dan mudah.
• Legalitas: Terdaftar di OJK