diswayjogja.id - Kemudahan pinjaman online atau pinjol yang cepat dan praktis kini semakin meningkat di kalangan masyarakat yang sedang membutuhkan dana cepat.
Memilih pinjaman online legal yang aman sangat penting diperhatikan untuk menghindari dari risiko penipuan dan praktik ilegal.
Selain legalitas, pinjaman online yang memiliki aturan bunga dan tenor yang jelas juga perlu dipertimbangkan, hal ini untuk bisa mengatur keuangan kamu.
Berikut ini adalah beberapa aplikasi pinjaman online yang memiliki tenor panjang resmi OJK 2025 limit sampai 200 juta. Simak selengkapnya.
BACA JUGA : Daftar Aplikasi Penghasil Uang Rp70 Ribu per Hari, Terbukti Cair Bisa Jadi Dana Tambahan
BACA JUGA : Pinjaman 5 Juta dengan Bunga 0,02%, Simak Tabel Angsuran Layanan Pinjol Pinjamin Lengkap Disini
1. Jenius Flexi Cash
Kamu bisa meminjam mulai dari Rp500 ribu hingga Rp200 juta di Jenius Flexi Cash dengan bunga mulai dari 0,99% hingga 3,50% per bulan (11,88% hingga 42% per tahun).
Pinjaman ini memudahkan kamu dalam mengatur pinjaman sesuai dengan kebutuhan tanpa adanya ribet.
2. Kredivo
Kredivo merupakan salah satu pinjaman online favorit banyak orang. Hal ini karena Kredivo menawarkan program PayLater dengan bunga 0% untuk tenor 30 hari atau cicilan 3 bulan.
Di aplikasi ini ada opsi 6 sampai 12 bulan dengan bunga 2,6% per bulan (sekitar 31,2% per tahun), cocok jika kamu membutuhkan cicilan yang lebih panjang.
BACA JUGA : Aplikasi Pinjol Proses Cepat Limit Tinggi Hingga 80 Juta, Tanpa Jaminan dan KTP Aman Sudah Terdaftar OJK
BACA JUGA : Butuh Uang Tunai Cepat 25 Juta? Inilah 8 Rekomendasi Pinjaman Online Tanpa Rekening Pribadi Resmi OJK 2025
3. Kredit Pintar