DISWAY JOGJA - Merek kulkas terbaik menjadi satu alat elektronik yang rasanya harus Kamu miliki di rumah-rumah modern dalam mendukung segala aktivitas dapur.
Itu karena merek kulkas terbaik satu ini bisa dipakai untuk menyimpan segala jenis bahan makanan agar bisa dikonsumsi di kemudian hari.
BACA JUGA : 4 Ciri Timer Merek Kulkas Terbaik Rusak, Simak Ulasan Lengkapnya Disini
Saat membeli merek kulkas terbaik, Kamu tentunya harus paham unit pendingin ini akan ditaruh dimana, karena salah menaruh akan memengaruhi performanya.
Itu karena merek kulkas terbaik ini tidak bis ditaruh sembarangan. Selain karena ukuran berpengaruh, lokasi penempatan juga harus diperhatikan.
Alasan Kulkas Diletakkan di Permukaan Rata
Kulkas sebaiknya diletakkan di atas permukaan yang rata.
Hal ini karena pertama, permukaan yang rata (tidak bergelombang) akan mengakibatkan vibrasi di dalam lemari es ini, sehingga kinerjanya menjadi kurang efektif dan optimal.
Jika lantai dapur rumah Kamu menggunakan karpet, maka Kamu bisa menambahkan alas tambahan yang datar untuk mencegah panas yang keluar dari kulkas merusak karpet tersebut.
BACA JUGA : Cara Memperbaiki Merek Kulkas Terbaik Mati Total, Ini Penyebabnya
Namun apabila dapur rumah Kamu masih berbentuk tanah bergelombang, maka Kamu bisa menambahkan tatakan kayu berongga seukuran dengan kulkas tersebut.
Hal ini agar kulkas bisa diletakkan di tempat yang datar, sirkulasi udaranya masih terjaga dengan baik dan mudah dipindahkan saat dibutuhkan.
Alasan kedua mengapa alat elektronik harus diletakkan di tempat yang datar dan keras adalah untuk meminimalisir risiko yang bisa timbul akibat gempa.
Sederhananya, kulkas yang diletakkan di tempat yang datar tentu akan lebih tahan goncangan dibandingkan jika alat ini diletakkan di tempat bergelombang.
Cara Meletakkan Kulkas yang Benar