Rekomendasi 5 Resep Cemilan untuk Menemani Kamu Tadarus! Nomor 3 Paling Simpel Buatnya!

Sabtu 16-03-2024,09:05 WIB
Reporter : Aulia Azizul Hakim
Editor : Syamsul Falaq

1. Campur tepung beras, tepung terigu, garam, dan kaldu bubuk dalam satu wadah.

2. Tambahkan telur dan minyak goreng, aduk rata.

3. Tuangi air sedikit demi sedikit sambil diuleni hingga adonan kalis.

4. Bagi adonan menjadi beberapa bagian, lalu pipihkan dan potong-potong membentuk bambu.

5. Panaskan minyak goreng, lalu goreng kue bambu hingga kuning kecokelatan.

6. Angkat dan tiriskan, cemilan kue bambu gurih siap disantap saat tadarus.

3. Buah Segar Potong

Resep cemilan paling simple adalah buah segar potong. Tidak perlu ribet memasak, cukup cuci bersih buah-buahan segar yang Anda sukai, lalu potong-potong dan sajikan dalam piring saji.

Rekomendasi buah:

- Semangka

- Melon

- Anggur

- Apel

- Pisang

- Jeruk

Buah-buahan segar ini akan membuat Anda tetap terhidrasi saat tadarus dan memberikan asupan vitamin dan serat yang baik untuk tubuh. Selain itu, rasa segar dan manisnya akan membuat acara tadarus terasa lebih menyenangkan.

Kategori :