DISWAY JOGJA – Pulau Dewata atau Pulau Bali cukup tekenal dengan keindahan pantainya. Namun, kebanyakan orang hanya tahu tempat wisata di daerah Bali Selatan dan Bali Barat saja yang dekat dengan perkotaan. Padahal, banyak juga objek wisata tebaru 2024 yang ada di Bali Utara.
Mengisi liburan dengan menikmati berbagai wisata terbaru 2024 di Bali Utara akan sangat terasa Bali lokalnya. Daerah pedesaan dataran tinggi dengan suasana cukup asri, dan kebudayaan khasnya buat Bali Utara bisa masuk list liburan.
Memperlihatkan pesona alam yang menajubkan, Bali Utara gak kalah menarik dengan wisata tebaru 2024 di Bali daerah pperkotaan. Bali Utara sangat cocok untuk kita mengenal Bali lebih dalam. Selain objek wisata yang banyak, di Bali Utara kita bisa belajar banyak hal, mulai dari budaya, atau pun religinya.
Di anjakan dengan berbagai pura dengan suasana sejuk dan menenangkan, wisata terbaru 2024 di Bali Utara ada di berbagai sumber. Kali ini kita akan bahas objek wisata di Bali Utara yang cukup terkenal dan bisa masuk list kunjungan berikutnya.
BACA JUGA : 7 Wisata Terbaru 2024 Bali Utara? Destinasi Liburan Outdoor, Jangan Bilang Pernah ke Bali Jika Belum Kesini!
1. Kebun Raya Bedugul
Berada di Desa Candikuning, Baturiti, Tabanan, Bai Utara pada ketinggian 1.250 mdpl terdapat wisata Kebun Raya Bedugul. Termasuk daerah tropis, Kebun Raya Bedugul menjadi kawasan yang cukup dilindungi dengan berbagai tumbuhan khasnya di Indonesia Timur.
Terkenal dengan Pulau Dewata dengan asrinya alam, membuat wisatawan makin betah sekedar untuk memanjakan mata. Di ketahui sendiri, Kebun Raya Bedugul memiliki lebih dari 580 jenis tanaman yang tersebar. Menyimpan banyak koleksi tumbuhan, hal itu juga sering digunakan umat Hindu untuk melakukan Upacara Adat.
2. Danau Beratan
Berlokasi di Desa Candikuning, Kecamatan Baturiti, Kabupaten Tabanan, wisata terbaru 2024 Bali Utara di ketinggian 1239 mdpl ada Danau Beratan. Merupakan salah satu dari 3 danau kembar yang ada di Bali. Objek wisata ini merupakan kawah dari letusan gunung purba. Ada juga Pura Ulun Danu uang merupakan kompleks candi besar yang ada di Bali.
3. Panta Lovina
Siapa yang gak suka sama wisata terbaru 2024 Pantai Lovina? Para wisatawan akan selalu jatuh hati dengan atraksi para lumba lumba yang lompat tinggi menunjukkan diri. Selain keindahan alam yang terlihat nyata, dengan perahu tradisional kita bisa merasakan sensasi berbeda. Akan menjadi pengalaman baru yang menajubkan bisa melihat luasnya alam dengan yang cukup menajubkan.
4. Air Tejun Desa Sambangan
Objek wisata terbaru 2024 yang ada di ketinggian beragam, tempat ini bisa memanjakan mata. Berlokasi di Desa Sambangan, Kecamatan Sukasada, Kabupaten Buleleng, Air Tejun Desa Sambangan tempat kita bermain air. Menawarkan beragam air terjun seperti Air Terjun Pucuk, Air Terjun Aling Aling, Air Terjun Cemara, Air Terjun Kroya. Di kelilingi pepohonan hijau makin terlihat sejuk.
Dengan kedalaman berbeda, untuk Air Terjun Pucuk ada di ketinggian 16 meter. Air Terjun Kroya da di kedalaman 12 meter, dan siap menguji adrenalin dengan seluncuran alami dari bebatuan. 12 atau 16 meter kutang dalam? Mungkin bisa coba di Air Terjun Aling Aling dengan kedalaman 32 meter, adrenalin siap dipacu!
5. Pasar Candi Kuning
Ke Bali gak mungkin dong gak beli oleh-oleh. Tenang aja, di Bali Utara juga ada pasar tradisional yang cukup terkenal. Wisata terbaru 2024 Pasar Candi Kuning, yang berada di kawasan Candikuning, Baturiti, Tabanan merupakan pasar tradisional yang menyajikan berbagai hal.
Sering menjadi objek favorit saat berkunjung ke Bali Utara, Pasar Candi Kuning menyediakan buah buahan, sayur mayor, tempat kulineran khas Bali, pakaian khas Bali sampai cederamata dengan kerajinan tangan yang elok dilihat.
BACA JUGA : 7 Rekomendasi Penginapan, Wisata Terbaru 2024 Bali!! Dijamin Murah, Tarif Kurang Dari 1 juta Banyak Dicari!
Bali yang punya tempat asri dengan segudang kebudayaan serta religi yang ada, memiliki kepercayaan yang dipegang kuat masyarakat daerah. Menikmati wisata terbaru 2024 di Bali memang hal yang di minati setiap orang. Siapapun yang pernah ke Bali, pasti ingin balik lagi.
Masih jadi incaran objek wisata terbaru 2024, Bali Utara memberikan keindahan yang berbeda. Mulai dari penduduknya dengan budaya yang ada, serta keasrian alam yang masih sangat terjaga. Mau menelusuri Bali Utara dari danau, sir terjun, pantai, sampai pasar juga ada. Jadi jangan lupa explore Bali Utara juga ya untuk isi liburan kalian lebih berbeda. (*)