Untuk diketahui, Ruhut Sitompul melalui akun Twitter pribadinya mengunggah foto Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengenakan koteka.
“Ha ha ha kata orang Betawi usahe ngeri X Sip deh,” tulis Ruhut Sitompul melalui akun Twitter pribadinya.
Akan tetapi, foto Anies Baswedan pakai koteka itu dipastikan hasil rekayasa digital alias hoax.
Sementara, netizen menganggap politisi berlatar belakang advokat itu telah melakukan tindakan rasis.
Bahkan tagar #RuhutLanggarUUITE pun trending di platform Twitter. (ruh/pojoksatu)