Simulasi Angsuran 500 Juta KUR Bank Mandiri Lengkap, Besaran Bunga Cuma 6 Persen Per Tahun

Simulasi Angsuran 500 Juta KUR Bank Mandiri Lengkap, Besaran Bunga Cuma 6 Persen Per Tahun

Simulasi angsuran 500 juta KUR Bank Mandiri tahun 2025-Foto by ANTARA FOTO/Puspa Perwitasari-

Untuk KUR Kecil dengan plafon hingga Rp500 juta, Bank Mandiri menawarkan bunga efektif sebesar 6% per tahun. Berikut adalah simulasi angsuran untuk berbagai tenor pinjaman Rp500 juta:

  • Tenor 1 Tahun (12 Bulan): Angsuran per bulan sebesar Rp43.033.200.
  • Tenor 2 Tahun (24 Bulan): Angsuran per bulan sebesar Rp21.516.600.
  • Tenor 3 Tahun (36 Bulan): Angsuran per bulan sebesar Rp14.344.400.
  • Tenor 4 Tahun (48 Bulan): Angsuran per bulan sebesar Rp10.758.300.
  • Tenor 5 Tahun (60 Bulan): Angsuran per bulan sebesar Rp8.606.640.

BACA JUGA : Pinjaman Online KreditPro: Solusi Pendanaan dengan Bunga, Tenor, dan Limit yang Jelas

BACA JUGA : Aplikasi Penghasil Uang Mencapai Rp200 Ribu Per Hari Wajib Dicoba, Cek Rekomendasinya Disini

Cara Pengajuan KUR Bank Mandiri

Nasabah bisa mengajukan KUR dengan dengan langkah ini.

  1. Datang langsung ke kantor cabang Bank Mandiri dengan membawa dokumen lengkap.
  2. Setelah pengajuan, pihak bank akan melakukan verifikasi data dan survey usaha untuk memastikan kelayakan mendapatkan KUR.
  3. Jika disetujui, kamu akan menandatangani perjanjian kredit, lalu dana KUR akan dicairkan ke rekening Mandiri kamu.
Tips Pengajuan KUR Mandiri Disetujui
  • Pastikan Usaha Berjalan Stabil: Bank akan mempertimbangkan kondisi keuangan bisnis Anda, jadi pastikan usaha Anda memiliki pemasukan yang stabil. 
  • Siapkan Dokumen Secara Lengkap: Keterlambatan pengajuan sering kali terjadi akibat kurangnya dokumen yang diminta oleh pihak bank. 
  • Pilih Plafon Pinjaman Sesuai Kemampuan Bayar: Jangan mengajukan pinjaman yang terlalu besar jika usaha belum cukup berkembang. 
  • Jaga Rekam Jejak Kredit: Jika memiliki pinjaman di tempat lain, pastikan Anda tidak memiliki riwayat kredit macet.

Itulah ulasan mengenai pengajuan KUR Bank Mandiri lengkap dengan simulasi pinjaman 500 juta yang mudah untuk diajukan, semoga bermanfaat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: