Berikut Juara Lomba Kreativitas Peringatan 12 Tahun UUK DIY
Beberapa Kegiatan yang Dilaksanakan Pada Puncak Peringatan 12 Tahun UUK DIY-beritajogja.com-google
“Tidak ada gunanya anggaran Dana Keistimewaan ini turun ke Kulon Progo tanpa adanya partisipasi dari Bapak Ibu semua. Maka inilah komitmen, saya yakin kita perlu persatuan dan gotong royong”, ujar Siwi.
Beliau juga mengatakan, UUK DIY semakin memperkuat posisi dan peran sebagai daerah yang istimewa.
BACA JUGA : Daftar SD Swasta Favorit di Kalangan Masyarakat Jogja, Punya Sistem Pendidikan Berkualitas
BACA JUGA : Jogja Nyawiji Untuk Mewujudkan Pilkada 2024 Terintegritas
Pasalnya, UU tersebut tidak hanya sebagai produk hukum, melainkan sebuah pengakuan terhadap kekayaan budaya, sejarah, dan nilai-nilai lokal yang telah menjadi bagian dari identitas DIY.
Di akhir sambutannya Siwi, mengajak seluruh masyarakat untuk bersinergi membangun Kulon Progo menjadi lebih baik lagi.
“Maka mari sama-sama kita bangun Kulon Progo lebih baik lagi, lebih bermartabat, lebih berbudaya dengan etika dan budaya”, ajak Siwi.
Undang-undang ini memungkinkan mengajak masyarakat untuk terus-menerus berkembang tanpa harus meninggalkan akar sejarah dan budaya yang telah membentuk kita menjadi seperti sekarang ini.
BACA JUGA : Simak Fluktuasi Harga Pangan Di Jogja Per 16 Oktober 2024
BACA JUGA : Abdi Dalem Keraton Yogyakarta Lestarikan Tradisi Mubeng Beteng, Refleksi Diri Dalam Keheningan
Berikut beberapa pemenang dalam lomba kreativitas:
Awarding Lomba Gendhing Keistimewaan
- MCK (Mahasiswa Cinta Karawitan) (Kab. Bantul)
- Pawitakarta (Kota Yogyakarta)
- Cahyo Pepajar (Kab. Sleman)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: beritajogja.com