Wisata Terbaru 2024 Coban Talun: Eksotis Areanya Luas, Cek Tiket Masuknya Disini

Wisata Terbaru 2024 Coban Talun: Eksotis Areanya Luas, Cek Tiket Masuknya Disini

Wisata terbaru 2024 Coban Talun di Batu, Jawa Timur--Foto by wisata hits

Di tempat ini terdapat rumah Indian lengkap dengan pernak-perniknya, serta terdapat kantin.

5. Taman Bunga Coban Talun

Wahana berikutnya akan sangat disenangi oleh pengunjung yang suka akan keindahan bunga-bunga. 

Sebab wahana selanjutnya merupakan kebun bunga yang memiliki aneka koleksi bunga. Koleksi tersebut bermacam-macam, baik jenis maupun warnanya.

Kebun bunga ini juga sangat bagus sebagai spot foto. Bunga dan pepohonan akan menjadi latar belakang alami yang sangat eksotis. 

Tak heran jika sering dijumpai foto model yang mengambil kebun ini sebagai background-nya.

 

Tiket Masuk Wisata Coban Talun

Untuk bisa memasuki kawasan wisata ini, tiketnya cukup ekonomis. Pengunjung hanya perlu membayar tiket masuk sebesar Rp12.000 sudah bisa menikmati keindahan alam sekitar.

  • Tiket Masuk : Rp12.000
  • Tiket Masuk Terusan : Rp25.000

 

Jam Buka Wisata Coban Talun

Air terjun ini bisa dikunjungi mulai jam 8 pagi hingga 4 sore. Karena merupakan wisata alam tempat ini pun buka setiap hari.

BACA JUGA:Wisata Terbaru 2024 Museum Angkut Malang: Daya Tarik, Fasilitas, Lokasi dan HTM

BACA JUGA:Wisata Terbaru 2024 Lembang Park Zoo: Daya Tarik Parade Hewan Unik, Cek Disini

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: youtube.com/@tripwow_