Surganya View Pegunungan, Berikut 6 Wisata Terbaru 2024 Hits Temanggung
Ini Dia 6 Wisata Terbaru 2024 Hits di Temanggung-nativeindonesia.com-google
Jam buka Wisata Alam Posong adalah dari pukul 09.00 hingga 17.00 WIB dengan tiket masuk seharga Rp 20.000.
BACA JUGA : 6 Destinasi Wisata Terbaru 2024 Pantai Terindah Gunungkidul Wajib Dikunjungi
3. Curug Surodipo
Wisata Curug Surodipo ini berada di Desa Tawangsari, Kecamatan Wonoboyo, Kabupaten Temanggung.
Curug ini terletak di tempat terpencil di tengah perbukitan dikelilingi oleh lahan pertanian yang hijau.
Curug Surodipo terdiri dari lima tingkatan air terjun. Jarak antara tingkat satu dengan tingkat lainnya yaitu sekitar 50 meter. Harga tiket masuk yang perlu wisatawan bayar yakni sebesar Rp 4.000 saja per orang.
4. Umbul Jumprit
Lokasi wisata Umbul Jumprit berada di di Jalan Ngadirejo, Jumprit, Tegalrejo, Temanggung. Airnya yang jernih dan segar menawarkan pemandangan yang indah dan cocok untuk menenangkan pikiran.
Namun, di sini terdapat monyet yang berkeliaran, sehingga wisatawan yang datang perlu untuk berhati-hati.
BACA JUGA : Puncak Bucu Bantul, Spot Sunset Jogja Terbaik Wisata Terbaru 2024
5. Pikatan Waterpark
Pikatan Waterpark berlokasi di Jalan Raya Pikatan, Kecamatan Temanggung. Tempat wisata terbaru 2024 ini menawarkan pengalaman berenang dengan air asli dari pegunungan sekitar yang dingin dan jernih serta pemandangan alam yang indah.
Tiket masuk untuk ke Pikatan Waterpark ini adalah Rp 20.000 dan buka setiap hari dari pukul 08.00 hingga 16.00 WIB.
Kolam yang tersedia juga lengkap mulai dari kolam dewasa hingga kolam anak-anak. Bagi wisatawan yang tidak membawa perlengkapan berenang, tempat wisata ini menyediakannya dengan lengkap dan harga terjangkau.
6. Curug Onje
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: youtube.com/@rekomendasiid