5 Tips Ampuh Mengatasi Karet Pintu Merek Kulkas Terbaik Longgar, Mudah dan Cepat

5 Tips Ampuh Mengatasi Karet Pintu Merek Kulkas Terbaik Longgar, Mudah dan Cepat

Cara atasi karet pintu merk kulkas terbaik yang sudah longgar--

DISWAY JOGJA - Satu masalah umum yang seringkali terjadi pada merek kulkas terbaik seiring waktu pemakaian adalah pintu yang tidak tertutup rapat.

Pintu merek kulkas terbaik yang tidak tertutup rapat tentu akan membuat sirkulasi udara didalam unit pendingin menjadi terganggu.

BACA JUGA : 7 Tips Merawat Merek Kulkas Terbaik 2 Pintu Agar Tidak Mudah Rusak

Selain itu, merek kulkas terbaik juga akan rentan terkena virus dan bakteri karena suhu tidak tersalurkan dengan baik.

Tagihan listrik merek kulkas terbaik pun juga akan membengkak karena kinerja unit pendingin akan bekerja dengan lebih keras dari biasanya.

Tips Atasi Karet Pintu Kulkas yang Longgar

Berikut adalah beberapa cara untuk mengatasi karet pintu kulkas yang sudah longgar seiring pemakaian waktu.

1. Bersihkan Area Karet Pintu

Masalah pertama yang mungkin membuat karet pintu kulkas tidak dapat merekat adalah penumpukan kotoran di sekitar area karet pintu. 

BACA JUGA : Penyebab Suhu Freezer Merek Kulkas Terbaik Tidak Stabil, Begini Cara Mengatasinya

Kulkas adalah tempat yang sering digunakan untuk menyimpan makanan dan minuman, sehingga tidak mengherankan jika beberapa bagian kulkas menjadi kotor dari sisa makanan atau cairan.

Kotoran yang menumpuk ini dapat mengganggu daya rekat karet pintu, sehingga pintu kulkas tidak dapat menutup dengan sempurna.

Untuk mengatasi masalah ini, kamu harus membersihkan area kulkas secara teratur, terutama di sekitar karet pintu kulkas. 

Kamu bisa menggunakan alat dan bahan yang ada di rumahmu seperti kain microfiber bersih, air hangat, dan sabun cuci piring. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: youtube.com/@yogaarief2613