Simak Persyaratan dan Perbedaan Cicilan KUR 2024 BRI dan BNI

Simak Persyaratan dan Perbedaan Cicilan KUR 2024 BRI dan BNI

Persyaratan dan Perbedaan Cicilan KUR 2024 BRI dan BNI--

DISWAY JOGJA – KUR 2024 menjadi program dari pemerintahan yang masih berjalan untuk meratakan ekonomi Negara. Dengan pemutaran uang yang tepat, bisa jadi cara terbaik untuk kehidupan semakin jaya.

Selain keuntungan yang bisa bertambah berkali kali lipat dengan management keuangan yang benar. Selain itu, para pengusaha bisa memberikan peluang terhadap orang lain yang membutuhkan pekerjaan.

BACA JUGA : Manfaat Dan Dampak Positif KUR 2024 Bagi UMKM

Berdasarkan halaman resmi baik dari BRI dan BNI, berikut informasi lengkap mengenai KUR 2024 di masing masing bank. Sama sama mengambil suku bunga 6% per tahun, bunga yang flat ini meringankan angsuran perbulan.

Persyaratan umum penerima KUR BRI dan BNI :

Merupakan warga Negara Indonesia yang sudah mempunyai usaha yang berjalan lancar dan produktif minimal selama 6 bulan. Selain itu, debitur tidak boleh menerima KUR di bank lain atau bantuan dari pemerintahan.

Sebaiknya dalam pengajuan dana KUR tidak sedang melakukan kredit produktif, karena jika di cek dan ketahuanakan gagal. Dan wajib memahami diri untuk punya rekam jejak yang baik. Sebab aka nada pengecekan BI untuk melihat kualitas pembayaran sebelumnya.

Persyaratan berkas KUR BRI dan BNI :

Bagi perorangan wajib memberikan fotocopy KTP elektronik beserta Kartu Keluarga. Dan jika sudah menikah bisa melampirkan surat nikah dan fotocopy identitasa pasangan. Selain itu, debitur wajib melengkapi surat izin usaha.

Bisa berupa SIUP, TDP, SITU, HO, atau keterangan mengenai usaha dari kelurahan atau kecamatan setempat. Bisa dilengkapi dengan fotocopy dokumen jainan untuk kredit di atas 50 juta. Dengan memberikan lampiran NPWP supaya cait lebih dari 50 juta.

Sedangkan, bagi badan usaha sebenarnya syarat sama saja seperti syarat berkas perorangan. Namun bedanya, kalau pengajuan berdasarkan badan usaha, pihak bank atau lembaga keuangan tidak akan minta fotocopy surat nikah.

BACA JUGA : Strategi Cerdas Agar KUR 2024 Cair

Simulasi pengambilan KUR mikro BRI

Mulai dari pinjaman 1 juta sampai 50 juta, biaya bunga pertahun akan dikenakan sebesar 6% dengan biaya bulanan sebesar 2%. Berikut rincian pengambilan dana yang bisa diangsur sampai 3 tahun.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: