Berikut Kelebihan dan Kekurangan Merek AC Terbaik Haier, Cek Disini

Berikut Kelebihan dan Kekurangan Merek AC Terbaik Haier, Cek Disini

Kelebihan dan Kekurangan Dari Merek AC Terbaik Haier--Google.com

- iFeel: Sensor yang dapat mendeteksi suhu lingkungan dan menyesuaikan preferensi secara otomatis.

BACA JUGA : Merek Kulkas Terbaik Harga Rp2 Jutaan, Cocok Untuk di Rumah

3. Kualitas Baik

Meskipun AC Haier diproduksi di China, kualitasnya sangat baik. Produk ini bahkan memiliki reputasi nomor satu dan sangat populer di Tiongkok, mengalahkan merek-merek lainnya.

Meski beberapa orang masih meragukan kualitas produk dari China karena sering kali dianggap kurang memuaskan, AC Haier berhasil menjual jutaan unit di berbagai negara di seluruh dunia dan telah memperoleh banyak pelanggan setia.

4. Ramah Lingkungan

Hampir semua perusahaan elektronik terkemuka dengan reputasi global berupaya mengembangkan produk yang ramah lingkungan sebagai bagian dari usaha mengurangi dampak pemanasan global.

AC Haier menggunakan freon bebas formaldehida yang dapat berbahaya bagi manusia. Karena itu, Anda tidak perlu khawatir, karena produsen telah menggunakan refrigeran yang bersertifikasi ramah lingkungan.

Kekurangan AC Haier

Saat mencari produk terbaik, penting untuk mempertimbangkan juga kelemahan yang mungkin ada sebagai bahan pertimbangan. Meskipun penilaian ini bersifat relatif karena pandangan setiap orang berbeda, hal ini tidak akan mempengaruhi kualitas produk.

BACA JUGA : Merek Kulkas Terbaik Harga Terjangkau Untuk Hunian Apartemen

Berikut adalah beberapa kekurangan dari merek AC terbaik Haier:

1. Klaim Garansi Sulit

Ketiadaan kantor perwakilan di Indonesia membuat proses klaim garansi AC Haier menjadi agak sulit. Konsumen hanya dapat mengajukan klaim melalui toko elektronik atau distributor resmi yang distribusinya belum merata.

Padahal, garansi adalah layanan purna jual yang penting untuk melindungi konsumen dari kerusakan. Selain itu, garansi memberikan rasa percaya dan keamanan kepada konsumen terhadap produk AC Haier yang mereka beli.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: