Tips Bersihkan Merek AC Terbaik Secara Mandiri tanpa Teknisi, Hemat Biaya Kesehatan Terjaga

Tips Bersihkan Merek AC Terbaik Secara Mandiri tanpa Teknisi, Hemat Biaya Kesehatan Terjaga

Cara bersihkan merk AC terbaik secara mandiri dirumah--

Cara Bersihkan Unit AC Bagian Luar

Tidak hanya bagian dalam merek AC terbaik yang perlu dibersihkan, Kamu juga perlu membersihkan unit AC bagian luar agar aliran udara yang keluar masuk juga bersih. 

Untuk membersihkan unit outdoor AC sebenarnya agak sulit. Namun, jika Kamu ingin melakukannya sendiri, Kamu bisa mengikuti langkah berikut ini.

1. Matikan Sekring AC

Pertama-tama, Kamu perlu mematikan sekring yang mengontrol AC tersebut. 

Kemudian kamu perlu menyedot sirip kondensor pada bagian atas AC dengan alat penyedot debu yang memiliki bulu lembut.

Hal tersebut akan membuat debu dan kotoran yang menghambat aliran udara ini bisa disingkirkan.

2. Lepaskan Baling-baling Kipas dan Bersihkan Bagian Dalamnya

Untuk membersihkannya secara menyeluruh, kamu perlu membuka tutup kisi atas dan lepaskan baling-baling kipas tanpa mengganggu sambungan listrik. 

BACA JUGA : Jangan Sampai Salah, Perhatikan Cara Memilih PK Merek AC Terbaik, Simak Disini

Gunakan kain bersih yang lembut untuk menyeka kotoran dan debu kipas.

3. Semprotkan Air

Lalu, semprotkan bagian dalamnya yang kosong pakai selang air dengan tekanan yang sedang. Biarkan mengering sendiri sebelum dinyalakan kembali.

Itulah ulasan mengenai beberapa cara untuk membersihkan merek AC terbaik dirumah tanpa bantuan teknisi lengkap dengan alat-alat yang dibutuhkan, semoga bermanfaat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: youtube.com/@mfiktech