4 Rekomendasi Merek Kulkas Terbaik 1 Pintu Brand Lokal, Desain Minimalis Hemat Tempat

4 Rekomendasi Merek Kulkas Terbaik 1 Pintu Brand Lokal, Desain Minimalis Hemat Tempat

4 rekomendasi merk kulkas terbaik 1 pintu dari brand lokal--

DISWAY JOGJA - Merek kulkas terbaik 1 pintu kerap menjadi solusi untuk mereka yang membutuhkan alat pendingin makanan yang simpel dan minimalis.

Ya, merk kulkas terbaik 1 pintu ini memang memiliki desain yang terkesan lebih simpel dan minimalis, penggunaan listriknya pun juga dikatakan lebih hemat.

Meski kapasitasnya tidak sebesar merek kulkas terbaik 2 pintu, namun kegunaan dari kulkas 1 pintu tetap tidak bisa Kamu anggap remeh begitu saja.

BACA JUGA : Freezer Kulkas Tidak Berfungsi Normal, Begini Cara Merawat dan Mengatasi Freezer Tidak Beku

Berkat desain yang simpel dan minimalis, membuat merek kulkas terbaik 1 pintu ini menjadi lebih fleksibel untuk dipindahkan kemanapun karena tidak memakan banyak ruang.

Lantas, apa saja rekomendasi kulkas 1 pintu terbaik yang bisa jadi solusi penyimpanan bahan makananmu?

Rekomendasi Kulkas 1 Pintu Brand Lokal

Kulkas 1 pintu bisa menjadi pilihan yang sangat tepat untuk Kamu ketika sedang memiliki budget yang tidak terlalu banyak.

Di Indonesia sendiri, sudah banyak brand elektronik lokal yang memproduksi kulkas 1 pintu terbaik yang menjadi andalan banyak orang.

Banyak brand lokal kulkas 1 pintu yang menawarkan harga yang sangat terjangkau dibanding dengan kulkas jenis 2 pintu.

Apa saja jenis kulkas 1 pintu yang bisa dipilih untuk menyimpan makanan di rumah? Simak penjelasannya lebih lanjut di bawah ini.

1. Polytron Belleza Pra 17HORF

Merek kulkas Polytron Belleza Pra 17HORF adalah sebuah kulkas minimalis yang memiliki fitur unggulan low watt, yang mana hanya membutuhkan 80 watt untuk bekerja.

BACA JUGA : Kulkas Jadi Gak Mudah Rusak, Begini Cara Mengatur Suhu Kulkas Min Atau Max

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: