Sarana Relaksasi Terbaik di Bandung, Fasilitas dan Daya Tarik Wisata Terbaru 2024 Pemandian Air Panas Ciater

Sarana Relaksasi Terbaik di Bandung, Fasilitas dan Daya Tarik Wisata Terbaru 2024 Pemandian Air Panas Ciater

Fasilitas dan daya tarik wisata terbaru 2024 Pemandian Air Panas Ciater--

2. Terapi Pijat

Ada beberapa jenis kolam yang bisa dipakai untuk terapi pijat tubuh serta melancarkan aliran darah.

Didesain dengan tumpukan bebatuan di dasar kolam, membuat pengunjung bisa berjalan di dasar kolam layaknya sedang terapi pijat.

Saat berendam dengan air panas, sebaiknya masukkan tubuh secara perlahan dan pastikan rileks. Kemudian, masukkan kaki ke air agar tubuh mampu menyesuaikan dengan suhu air secara cepat.

3. Area Outbound

Pemandian air panas di Ciater yang buka 24 jam, memiliki fasilitas penunjang seperti wahana outbound.

Area outbound ini didesain khusus untuk wisatawan bisa menikmati keseruan menggunakan fasilitas yang menguji adrenalin.

BACA JUGA : Berikan Sensasi Sejuk dan Damai, Berikut Segudang Daya Tarik Wisata Terbaru 2024 Curug Orok Garut

Ada flying fox, serta aneka wahana seru lainnya yang juga bisa dimainkan anak-anak.

Karena ada fasilitas bermain ini, objek wisata ini ramai dikunjungi tur wisatawan dari berbagai organisasi dan perusahaan.

Lokasi Wisata Pemandian Air Panas Ciater

Lokasi wisata terbaru 2024 air panas di Ciater ini berjarak sekitar 30 km dari kota Bandung atau Lembang.

Waktu tempuh yang diperlukan jika dari arah  kota Bandung, yaitu sekitar 45 menit sampai 1 jam perjalanan melalui jalur darat.

BACA JUGA : Wisata Terbaru 2024 Pantai Santolo Garut: Pesona, Rute Perjalanan Hingga Fasilitas, Cek Disini

Lokasi  pemandian air panas Ciater tepatnya berada di Jalan Raya Ciater, Nagrak, Ciater, Subang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: