Dari Polytron Hingga Samsung, Inilah Daftar Merk Kulkas Terbaik Punya Fitur Unggulan dan Kapasitas Besar
Daftar merk kulkas terbaik yang punya fitur unggulan dan kapasitas besar--
Dilengkapi dengan teknologi yang canggi seperti Plasmacluster Ion serta desain yang elegan dan berkapasitas besar, kulkas ini menjadi rekomendasi kulkas terbaik yang bisa menjadi pilihan lainnya untukmu.
Memiliki 2 pintu di sisi kanan dan kiri, kapasitas kulkas ini yaitu sebesar 338 liter / 315 liter (Gross / Netto).
BACA JUGA : 7 Rekomendasi Merk Kulkas Terbaik 4 Pintu, Kapasitas Super Besar Dilengkapi Fitur Canggih
Kulkas ini sudah dilengkapi dengan fitur tempered glass tray yang bisa menahan beban untuk menyimpan lebih banyak makanan atau minuman secara maksimal.
Teknologi Plasmacluster Ion yang ditawarkan dari kulkas Sharp ini mampu menghasilkan Ion postif dan Ion negatif yang berguna untuk menghilangkan 99% bakteri, virus, dan 97% jamur, hingga bau tidak sedap.
Selain itu, kulkas ini juga sudah dilengkapi dengan teknologi Fan Cooling System yang bisa memberikan suhu dingin secara merata ke seluruh bagian sudut kulkas, sehingga hal ini dapat menjaga makanan dan minuman agar tetap segar.
Adapun konsumsi daya listriknya adalah sebesar 132 watt.
3. LG Side by Side GCB247KQDV
LG GCB247KQDV merupakan salah satu merk kulkas terbaik dari LG yang mempunyai fitur Fresh Balancer, yaitu berfungsi untuk menjaga tingkat kelembapan yang optimal serta dapat menjaga kesegaran makanan.
Keunggulan fitur lainnya yang tak kalah penting pada kulkas LG ini yaitu memiliki Digital Inverter Linear Compressor untuk menghemat listrik hingga 32%.
Tidak hanya segudang fitur canggihnya saja yang dimiliki kulkas dari LG, kapasitas penyimpanannya pun terbilang sangat besar yaitu mencapai 679 liter.
BACA JUGA : 6 Rekomendasi Merk Kulkas Terbaik, Cocok Untuk Apartemen Salah Satunya Punya Fitur Child Lock, Cek Disini
Namun, meskipun mempunyai kapasitas besar, daya listrik yang diperlukan merk kulkas terbaik ini tergolong tidak terlalu besar, yaitu hanya mengonsumsi listrik sebesar 125 watt saja.
4. Sanken SK-G236AH-BK
Merek kulkas terbaik selanjutnya adalah Sanken SK-G236AH-BK. Kulkas yang memiliki 2 pintu ini cocok untuk kamu yang sedang mencari kulkas dengan desain yang tidak terlalu polos.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: