Daftar 5 Payment Gateway Paling Banyak DIgunakan, Nomor 4 Paling Populer!

Daftar 5 Payment Gateway Paling Banyak DIgunakan, Nomor 4 Paling Populer!

Daftar 5 payment gateway yang paling banyak digunakan--

Layanan yang populer dengan sebutan payment gateway ini melengkapi sistem transaksi online yang semakin mudah, aman, dan cepat. 

Selanjutnya melalui artikel ini akan diulas beberapa payment gateway yang cukup populer dan banyak orang gunakan.

1. DOKU

Perkembangan bisnis online yang ada di tanah air semakin berkembang pesat tak terlepas dari peran dari perusahaan penyedia sistem pembayaran online.

Sehingga dengan metode pembayaran secara daring, sehingga transaksi jual beli dapat kita lakukan lebih cepat. Kita juga bisa menggunakan metode pembayaran online ini yang mudah dan instant.

Salah satu perusahaan yang menyediakan layanan payment gateway adalah DOKU yang sudah memiliki 150 ribu merchant. DOKU merupakan pelopor payment gateway Indonesia yang cukup populer.

Adapun layanan yang disediakannya meliputi transfer lewat minimarket alfamart atau Indomaret, transfer bank, internet banking dan e-wallet.

Untuk menggunakan layanan DOKU ini, Kamu bisa mengunduhnya aplikasinya di Google Playstore secara gratis.

Namun ada biaya tertentu dalam setiap transaksi. Kualitas layanan pembayaran online DOKU juga terjamin aman dan terbaik. Hal ini karena pengalaman yang lama dan menjadi pelopor layanan ini.

2. iPay 88

Payment gateway Indonesia terbaik kedua adalah iPay88. Layanan ini sangat terkenal di benua Asia dimana menyediakan layanan payment gateway dalam berbagai jenis.

BACA JUGA:Skor Kredit Buruk Saat Ingin Ajukan Pinjol? Simak 3 Tips Berikut Agar Tetap Berhasil

Seperti pembayaran online menggunakan QR Payment, kredit online, e-wallet, transfer bank, online banking, UnionPay, JCB, Amex, Visa, Mastercard, kartu kredit dan dapat menarik uang pula di konter.

3. iPaymu

Setelah DOKU dan iPay88, terdapat pula perusahaan penyedia sistem pembayaran online bernama iPaymu. Sudah 80 ribu lebih merchant yang telah bekerjasama dengan perusahaan ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: