8 Manfaat Kencur Untuk Menghilangkan Batuk Berdahak

8 Manfaat Kencur Untuk Menghilangkan Batuk Berdahak

Rempah Kencur--

DISWAY JOGJA - Selain dapat dimanfaatkan untuk membuat suara menjadi merdu, tahukah anda bahwa ternyata kencur juga dapat dimanfaatkan untuk mengatasi batuk. Hal ini disebabkan karena berbagai macam kandungan yang terdapat didalam kencur sangat bermanfaat untuk mengatasi penyakit batuk baik batuk yang berdahak maupun batuk yang tidak berdahak.

Penyakit batuk memang bukanlah penyakit yang mematikan, namun jika anda mengalami penyakit batuk hal ini akan mengganggu aktivitas sehari hari anda terutama jika anda berkomunikasi dengan orang lain. Untuk itu anda harus dwngan segera mengatasi batuk yang anda derita. Kencur dapat dimanfaatkan untuk mengatasi batuk yang anda derita. Untuk mengetahui lebih lanjut tentang manfaat kencur untuk batuk marilah kita simak artikel dibawah ini.

 

Manfaat kencur untuk batuk

 

1. Melegakan pernafasan

Ketika seseorang mengalami batuk, dalam kasus tertentu akan membuat penderitanya me galami kesulitan dalam bernafas atau pernafasan terganggu. Hal ini disebabkan karena batuk yang sedang dideritanya. Untuk itu anda perlu dengan segera mengatasi penyakit batuk tersebut dan melegakan pernafasan anda

Mengkonsumsi kencur dapat dimanfaatkan untuk membantu melegakan pernafasan anda. Untuk itu kencur dapat dijadikan sebagai solusi termudah dalam mengatasi penyakit batuk ini. Baik mengatasi penyakit batuk yang berdahak mapun penyakit batuk yang tidak berdahak.

 

2. Mengencerkan dahak

Ada dua jenis penyakit batuk, seperti yang telah dijelaskan diatas bahwa penyakit bafuk terdapat penyakit batuk berdahak dan penyakit batuk yang tidak berdaha. Penyakit batuk yang tidak berdahak juga dapat diatasi dengan mengkonsumsi kencur jni.

Mengkonsumsi kencur juga dapat dimanfaatkan untuk mengatasi penyakit batuk yang berdahak. Dengan mengkonsumsi kencur secara rutin dan teratur akan membantu anda dalam mengencerkan dahak yang trtdapat didalam tenggorokan sehingga batuk yang anda derita segera sembuh.

 

3. Menyembuhkan batuk

Manfaat dari kencur untuk batuk adalah digunakan untuk mengatasi batuk itu sendiri, baim digunakan untuk mengatasi batuk berdahak maupun digunakan untuk mengatasi batu yang tidak berdahak. Anda dapat menjadikan kencur ini sebagai salah satu solusi untuk mengatasi lenyakit baatuk secara herbal tanpa efek samping apapun. Batuk juga dapat disembuhkan dengan mengkonsumsi jeruk nipis. Manfaat Jeruk nipis untuk batuk salah satunya dapat meredakan rasa gatal pada tenggorokan, sehingga dapat mempermudah meredakan ataupun menyembuhkan batuk.

 

4. Mengatasi tenggorokan gatal

Ketika anda mengalami atau menderita penyakit batuk besar kemungkinannya bahwa anda akan merasakan tenggorokan gatal. Tenggorokan gatal merupakan salah satu reaksi dari adanya bakteri didalam tenggorokan sehingga menyebabkan anda mengalami penyakit batuk.

Dengan mengkonsumsi kencur baik dikonsumsi secara langsung maupun dikonsumsi dengan diseduh menggunakan air hangat dapat dimanfaatkan untuk membantu dalam mengatasi penyakit batuk serta mengatasi tenggorokan gatal yang sedang anda alami. Untuk itu konsumsilah kencur sebagai solusi termudah dalam.mengatasi gatal pada tenggorokan.

 

5. Mengatasi sakit tenggorokan karena batuk

Jika anda mengalami batuk secara terus menerus gidak menutup kemungkinan bahwa temggorokan anda lama kelamaan akan merasakan sakit. Untuk itu anda perlu dengan segera mengatasi sakit tenggorokan karena batuk ini dengan cara mengkonsumsi kencur.

 

6. Meningkatkan Kekebalan Tubuh

Kencur mengandung senyawa-senyawa bioaktif seperti flavonoid dan fitokimia lain yang dapat membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh. Ini bisa membantu tubuh melawan infeksi yang bisa menyebabkan batuk.

 

7. Rasa Hangat

Efek rasa hangat kencur dapat memberikan sensasi nyaman pada tenggorokan dan saluran pernapasan, membantu meredakan perasaan iritasi dan ketidaknyamanan akibat batuk berdahak.

 

8. Sifat Antimikroba

Beberapa penelitian menunjukkan bahwa kencur memiliki sifat antimikroba, yang dapat membantu melawan bakteri atau virus penyebab infeksi pernapasan.

 

Anda bisa mencoba membuat ramuan herbal menggunakan kencur untuk membantu meredakan batuk berdahak. Misalnya, Anda dapat membuat teh kencur dengan merebus potongan-potongan kencur segar dalam air panas, tambahkan madu untuk memberikan rasa dan manfaat tambahan. Namun, perlu diingat bahwa kencur tidak boleh digunakan sebagai pengganti pengobatan medis yang sesuai. Jika batuk berdahak berlanjut atau disertai gejala lain yang serius, sebaiknya konsultasikan dengan dokter untuk diagnosis dan pengobatan yang tepat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: kesehatan