Gol Gustavo Tocantins Bawa PSS Sleman Unggul 1-0 atas Persela di Babak Pertama
PSS Sleman unggul 1-0 atas Persela Lamongan pada babak pertama laga pekan ke-16 Championship 2025/2026 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Minggu (18/1/2026) sore, gol tunggal dicetak Gustavo Tocantins melalui sundulan jelang akhir babak pertama.--dok. PSS
Meski demikian, PSS tetap mewaspadai kekuatan Persela yang diasuh pelatih Bimasakti dan bertekad menjaga fokus hingga akhir pertandingan demi mengamankan tiga poin penting di kandang.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber: