Wisata Terbaru 2024 Kebun Teh Panama: Panorama Indah Tenangkan Hati

Jumat 06-09-2024,08:05 WIB
Reporter : Penta Daniel Pratama
Editor : Syamsul Falaq

diswayjogja.com - Kebun Teh Panama menjadi satu wisata terbaru 2024 di Wonosobo yang rasanya cocok untuk Kamu yang mencari suasana tenang.

Wisata terbaru 2024 Kebun Teh Panama ini menghadirkan sebuah keindahan dalam upaya menjejah alam yang menarik serta memanjakan mata.

Wisata terbaru 2024 ini banyak menarik perhatian karena beragam daya tarik yang ditawarkannya sehingga membuat pengunjung merasa betah disini.

Jika Kamu tertarik untuk mengunjungi wisata terbaru 2024 ini, silahkan simak pembahasan lengkapnya dibawah ini sampai selesai.

BACA JUGA : 7 Destinasi Wisata Terbaru 2024 Dekat Stasiun Bogor, Cocok Untuk Rekreasi Keluarga

BACA JUGA : Wisata Terbaru 2024 Kedung Klurak, Indahnya Pesona Asri Untuk Quality Time Keluarga

Daya Tarik Kebun Teh Panama


Daya tarik wisata terbaru 2024 Kebun Teh Panama--Foto by tribun banyumas

1. Panorama Alam yang Indah

Daya tarik utamanya adalah pemandangan indah dan petualangan melintasi kebun yang menyenangkan. 

Kamu juga bisa menikmati sensasi meluncur dengan flying fox, memacu adrenalin di jembatan goyang, dan melintasi jembatan kayu panjang yang menghubungkan gardu pandang sambil melihat langsung proses pemetikan teh. 

Di setiap gardu pandang, panorama perkebunan teh yang membentang menawarkan pemandangan yang mengesankan.

Selain itu, kamu juga bisa menyewa dan bermain ATV. Rutenya melewati jalur yang menantang dan berkelok, serta menikmati pemandangan indah di sekitar kebun teh. 

Pengalaman ini cocok bagi kamu yang mencari kegiatan seru dan menyenangkan selama berada di kebun teh.

2. Spot Foto yang Menarik

Kategori :