TEGAL, DISWAYJOGJA -Pemerintah Kota (Pemkot) Tegal melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) telah menyalurkan 100 paket bantuan sembako kepada warga terdampak banjir rob di Kantor Kelurahan Muarareja, Jumat, 5 Juli 2024.
Penyerahan bantuan secara simbolis dilakukan bersama Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Setda Kota Tegal, Mohamad Afin, Kepala Pelaksana BPBD Kota Tegal, M Mabbrur, Kapolsek Tegal Barat dan Danramil Tegal Barat dan Camat Tegal Barat. BACA JUGA:Waspada, Banjir Rob di Kota Tegal Diprediksi Terjadi Hingga Akhir Juni Pj Wali Kota Tegal Dadang Somantri menyampaikan turut prihatin kepada semua warga yang terkena dampak langsung dari banjir rob di Muarareja. Kegiatan ini merupakan bentuk dukungan dan kepedulian dari Pemerintah Kota Tegal kepada masyarakat. ”Bantuan ini, meski jumlahnya tidak besar, diharapkan dapat sedikit meringankan beban saudara-saudara kita yang sedang berjuang pulih dari musibah ini,” tuturnya. Di sisi lain, Dadang juga mengingatkan semua untuk bersama-sama menjaga kebersihan lingkungan, khususnya kebersihan saluran air yang ada di sekitar lingkungan. Karena banjir rob adalah hasil dari berbagai faktor, termasuk perubahan iklim dan pengelolaan lingkungan yang tidak berkelanjutan. ”Mari kita bersama-sama tingkatkan kesadaran akan pentingnya menjaga lingkungan dan memperbaiki cara kita berinteraksi dengan alam,” ajaknya. BACA JUGA:Tergerus Banjir, Jembatan di Desa Kalierang Brebes Putus Sementara itu, Kepala Seksi Kedaruratan dan Logistik BPBD Kota Tegal Dian Andrianto dalam laporan penyelenggara menyampaikan kegiatan itu dimaksudkan untuk mengoptimalkan bantuan kemanusiaan pasca bencana. (*)Pemerintah Kota Tegal Salurkan Bantuan untuk Warga Terdampak Rob
Sabtu 06-07-2024,18:47 WIB
Reporter : Meiwan Dani R.
Editor : M. Fatkhurohman
Kategori :
Terkait
Jumat 26-07-2024,19:56 WIB
Pemkot Tegal Didorong Segera Terapkan Integrasi Layanan Primer
Sabtu 06-07-2024,18:47 WIB
Pemerintah Kota Tegal Salurkan Bantuan untuk Warga Terdampak Rob
Selasa 25-06-2024,13:27 WIB
Pemkot Tegal Serahkan Hadiah Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik 2024
Sabtu 22-06-2024,11:50 WIB
Waspada, Banjir Rob di Kota Tegal Diprediksi Terjadi Hingga Akhir Juni
Jumat 14-06-2024,08:24 WIB
Dua Raperda Ditetapkan, Ketua DPRD Kota Tegal Minta Pemkot Menindaklanjuti
Terpopuler
Minggu 24-11-2024,12:14 WIB
Begini Komitmen Ketiga Paslon Pilkada Jogja 2024 untuk Menciptakan Birokrasi Bersih Tanpa Korupsi
Sabtu 23-11-2024,23:27 WIB
Ribuan Pendukung Meriahkan Kampanye Hari Terakhir Mitha-Wurja, Optimistis Raih Kemenangan 75 Persen
Minggu 24-11-2024,12:16 WIB
Jelang Masa Tenang, Ini Kegiatan Kampanye Terakhir Ketiga Calon Wali Kota Jogja 2024
Minggu 24-11-2024,12:18 WIB
Kementerian Kebudayaan Gelar Indonesia ICH Festival di Jogja, Lestarikan Warisan Budaya Tak Benda
Minggu 24-11-2024,16:53 WIB
Begini Menurut Pengamat Ekonomi UMY Tentang Dampak Kenaikan PPN 12 Persen Bagi UMKM
Terkini
Minggu 24-11-2024,18:12 WIB
Gagal Gelar Kampanye Akbar Menjelang Masa Tenang, Tim Paslon Harda Danang Punya Opsi Lain
Minggu 24-11-2024,18:11 WIB
Dari Digitalisasi Desa hingga Target Zero Waste, Kustini Janji Akan Buat Sleman Jadi Lebih Baik
Minggu 24-11-2024,18:09 WIB
Cegah KKN di Wilayah Jogja, Afnan Singgih Siapkan Reward and Punishment Demi Pemerintahan yang Sehat
Minggu 24-11-2024,18:07 WIB
Semarakkan Hari Agraria dan Tata Ruang, Dispertaru Jogja Komitmen Ciptakan Lingkungan Ramah dan Berkelanjutan
Minggu 24-11-2024,18:05 WIB