DISWAY JOGJA - Bank BRI telah menyalurkan KUR tahun 2024 yang sangat membantu pelaku UMKM. Namun ditujukan untuk pelaku UMKM yang tergolong kriteria debitur KUR BRI 2024.
Kriteria debitur KUR BRI 2024 menjadi sangatlah penting. Terlebih kriteria ini akan menjadi tolak ukur disetujui atau tidaknya pengajuan KUR anda.
Lantas apa saja kriteria debitur KUR BRI 2024 yang bisa menerima pinjaman KUR? Khusus untuk anda kami rangkumkan kiriteria penerim KUR 2024 dari Bank BRI.
Pastikan anda tergolong pada kriteria debitur KUR BRI 2024. Dijamin pengajuan KUR anda pada Bank BRI akan di ACC atau disetujui.
BACA JUGA : Tutorial: Cara Mengajukan KUR Mikro Bank Mandiri, Sediakan Permodalan Untuk UMKM
Pengertian KUR BRI
KUR merupakan singkatan dari Kredit Usaha Rakyat, sebuah program pembiayaan atau kredit bersubsidi dari pemerintah dengan bunga rendah. Program ini disalurkan kepada nasabah UMKM produktif.
Baik secara individu maupun tergolong sebagai badan usaha, yang layak. Dan belum memiliki agunan atau belum bankable.
Kriteria Debitur KUR BRI 2024
1. Individu atau Badan Usaha
Untuk kriteria debitur KUR BRI tahun 2024 yang pertama adalah seorang individu ataupun badan usaha. Namun dengan syarat harus memiliki usaha UMKM produktif yang layak untuk dibiayai kredit.
Bukan hanya itu saja, calon debitur KUR harus berusia minimal 21 tahun. Atau bisa juga di bawah 21 tahun asalkan sudah menikah.
BACA JUGA : Memahami SIKP (Sistem Informasi Kredit Program) KUR, Berikut Kendala yang Mungkin Dialami
Untuk usaha yang dimiliki juga tidak sembarangan. Yaitu dengan syarat usaha sudah berjalan minimal selama 6 bulan.
2. Tidak Pernah Menerima Kredit Komersial